Kerang Dara

11 orang berencana membuat resep ini
ERNA
ERNA @cook_13871261
Madiun

Dulu Cerita nya NgiDam Anak Pertama Pengen Kerang Dara jam 2 malam....Cari" seafood uda pda tutup semua n Akhirnya ini Baru Keturutan😃😄😅😅😅

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 KgKerang Dara
  2. Bumbu Halus
  3. 5Bawang Merah
  4. 3Bawang Putih
  5. 1Bawang Bombay
  6. Cabe (Sesuai Selera)
  7. Lengkuas
  8. Sereh
  9. Jahe
  10. 2 LembarDaun Salam
  11. Saos

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci Kerang Dara Menggunakan Sikat sebanyak 2x (Sebelumnya di Rendam Dahulu)

  2. 2

    Rebus Kerang Dara Sekitar +- 15 menit lalu angkat tiriskan Dan Rendam dengan Air biasa...kemudian Cuci lagi sebanyak 2x

  3. 3

    Setelah pencucian trakhir, Kerang Dara Rebus lagi Sampai cangkang nya trbuka Dan tiriskan

  4. 4

    Tuangkan minyak secukupnya untuk mentumis bumbu yg sdh di haluskan...tumis bumbu tsb smpe aroma harum kemudian kasih sdkit air (sesuai selera) n masukan kerang dara tsb

  5. 5

    Silahkan Mencoba nya Bunda

  6. 6

    Semangat😍😚😚😚

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

ERNA
ERNA @cook_13871261
pada
Madiun

Resep Serupa

Rekomendasi Resep Lainnya