Cara Membuat
- 1
Putren dan buncis dicuci terlebih dahulu baru diiris,siapkan bahan2nya. Panaskan sedikit minyak diwajan/teflon lalu setelah agak panas tumis duo bawang&duo cabe dan lengkuas,daun salam setelah itu masukkan buncis,putren,bakso tambahkan air,garam,merica,saos tiram,minyak wijen,saos tomat,gula pasir aduk-aduk sampai matang. Lalu sajikan
Resep Serupa
-
-
Tumis buncis putren bakso Tumis buncis putren bakso
Pengen makan sayur yang masaknya praktis?Menu ini cocok banget buat dieksekusi bikinnya gampang tinggal iris & gak perlu waktu lama loh yaa°°Disini saya sengaja buat pedes biar menambah selera makan 🤭 (klo gak doyan pedes bisa skip cabe)#5resepterbaruku#berburucelemekemas#resolusi2019 Nur Hanifah Adani -
Tumis buncis putren Tumis buncis putren
#siapramadhan #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadcommunitty Hilda Camilah -
Tumis Buncis dan Putren Tumis Buncis dan Putren
Assalamualaikum...Masak yang praktis hari ini, karena si kecil sdhmulau makan masakan keluarga,jadi setiap nyayur nyari masakan yg bisa dimakan semua 😂😂😂.#cookpadcommunity#cookpadcommunity_surabaya#cookpadindonesia#clover#cookinglovers#tidaksekedarmemasak#cookingwithhearteatingwithlove#Naads_kitchen#Masakdiakhirtahun#tantanganakhirtahun#masakditahunbaru Naads_Kitchen -
88. Tumis Putren Buncis Bakso 88. Tumis Putren Buncis Bakso
#PejuangGoldenApron3#sayuranwarnawarni Ida Apriliana -
Tumis buncis bakso Tumis buncis bakso
Masaknya yg simple dan cepat ajaa.. alhasil begini deh, tp ttp endol😉elshita
-
-
Tumis Buncis Putren Ampela Tumis Buncis Putren Ampela
Tumis buncis hasil "perenungan" di depan kulkas....merenung sekaligus takjub kenapa sayuran di kulkas tinggal itu doang..😅😂hehehe lebay yak...😁😄 tapi...tumis buncis ala-ala ini rasanya endes kok bunsay...cobain yuks..😊 Nayarra's Kitchen -
-
Tumis buncis mix putren Tumis buncis mix putren
Menulis bahan seadanya di kulkas. Yg penting tetap makan sayur 😉 Yuliyana Alwie -
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/6281565
Komentar