Udang Tepung Maizena Saus Telur Asin

Dessi Asky Ronasia
Dessi Asky Ronasia @cook_4548618
Sukabumi

Suka banget sama saus telur asin jadi penasaran bikinnya 😁

Udang Tepung Maizena Saus Telur Asin

20 orang berencana membuat resep ini

Suka banget sama saus telur asin jadi penasaran bikinnya 😁

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 200 gramUdang Kupas
  2. 3 ButirTelur Asin Matang
  3. 1 BuahCabe Merah
  4. 1/2 SiungBawang Bombay
  5. 2 SiungBawang Putih
  6. SecukupnyaBawang Daun
  7. SecukupnyaTepung Maizena
  8. SecukupnyaGaram
  9. SecukupnyaMerica
  10. SecukupnyaAir

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci udang hingga bersih, lumuri dengan garam dan merica diamkan 5-10 menit hingga bumbu meresap.

  2. 2

    Masukkan udang ke dalam tepung maizena yang sudah dicampur air lalu gulingkan ke dalam tepung maizena kering hingga udang tertutup dengan tepung.

  3. 3

    Goreng udang hingga matang dan kecoklatan kemudian siapkan bahan untuk saus telur asin.

  4. 4

    Tumis semua bumbu dengan sedikit minyak goreng tambahkan sedikit air, garam, dan merica. Aduk hingga rata dan matang.

  5. 5

    Campurkan udang tepung dengan saus telur asin. Siap disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dessi Asky Ronasia
Dessi Asky Ronasia @cook_4548618
pada
Sukabumi
If you'll never try, you'll never know.
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa