Bahan-bahan

  1. 25 butirTelur Puyuh
  2. SeruasJari Lengkuas
  3. 2 LembarDaun Salam
  4. 1/2 gelasAir
  5. Bumbu Halus
  6. 5 siungBawang Merah
  7. 2 siungBawang Putih
  8. SecukupnyaGaram
  9. SecukupnyaGula
  10. SecukupnyaKetumbar
  11. SecukupnyaGula Merah (agak banyak biar coklat manis)

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus telur puyuh, setelah direbus kupas sampai bersih, sisihkan

  2. 2

    Campurkan semua bahan bumbu halus dan haluskan

  3. 3

    Tumis bumbu halus tambahkan lengkuas yang digeprek dan daun salam

  4. 4

    Tumis sampai harum

  5. 5

    Jika sudah dirasa harum, tambah 1/2 gelas Air, tunggu sampai mendidih

  6. 6

    Jika sudah mendidih masukkan Telur Puyuh yang sudah dikupas tadi

  7. 7

    Tunggu sampai meresap dan air hampir habis

  8. 8

    Telur puyuh bacem siap dinikmati

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Yuanika Anggun Siti Nurjanah
pada
MJK-SUB

Komentar

Resep Serupa