Ayam Bakar Kecap

nova assegaf
nova assegaf @novaassegaf
Dumai

Mlm thn baru enaknya bakar2 ayam

Ayam Bakar Kecap

11 orang berencana membuat resep ini

Mlm thn baru enaknya bakar2 ayam

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 kgayam,potong sesuai selera
  2. 5 siungbawang putih
  3. 8 siungbawang merah
  4. 6 butirkemiri goreng
  5. 3 cmjahe
  6. 3 cmkunyit
  7. 1 sdmketumbar bubuk
  8. 5 lembardaun salam
  9. 1 sdmgula merah sisir
  10. 2 sdmair asam jawa
  11. sesuai seleraKecap manis
  12. sesuai seleraGaram,gula
  13. Bumbu halus:
  14. Bumbu lain:

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus/ungkep ayam dengan bumbu halus dan juga daun salam

  2. 2

    Bumbui dengan gula merah,asam jawa,kecap manis,garam,merica dan kaldu bubuk,biarkan hingga ayam empuk dan bumbu meresap

  3. 3

    Siapkan teflon/panggangan,oles tipis dengan margarin

  4. 4

    Ambil mangkuk kecil,beri beberapa sendok sisa bumbu ungkepan lalu beri tambahan kecap manis,aduk2 hingga rata (bumbu olesan)

  5. 5

    Bakar ayam sambil sesekali dioles bumbu hingga matang

  6. 6

    Sajikan bersama urap sayur/sambal

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
nova assegaf
nova assegaf @novaassegaf
pada
Dumai
hoby memasak 💓😘
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa