Brownies 3 sdm nyoklat

mitha chan
mitha chan @mithachan19
Banten

Terinspirasi dengan resep mba anna takita, sesuai dengan nama brownies 3 sdm, mudah dan praktis dibuatnya.
Dicoba yuk moms..

Brownies 3 sdm nyoklat

Terinspirasi dengan resep mba anna takita, sesuai dengan nama brownies 3 sdm, mudah dan praktis dibuatnya.
Dicoba yuk moms..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

20 menit
2 porsi
  1. 3 sdmtepung segitiga biru
  2. 3 sdmminyak goreng
  3. 3 sdmgula pasir
  4. 3 sdmsusu kental manis coklat
  5. 3 sdmbubuk coklat
  6. 1 butirtelur utuh
  7. 1/2 sdtbaking powder

Cara Membuat

20 menit
  1. 1

    Kocok telur, gula, baking powder, susu kental manis hingga mengembang.

  2. 2

    Tambahkan tepung, minyak goreng, bubuk coklat. Aduk menggunakan spatula.

  3. 3

    Siapkan dandang dengan tutup berbalut serbet. Panaskan sebentar lalu tuang adonan kedalam loyang ataupun mangkuk.
    Kemudian kukus selama 15menit.
    Brownies siap disajikan selagi hangat 😊😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
mitha chan
mitha chan @mithachan19
pada
Banten
Ibu rumah tangga yang suka masak dan disinilah tempat saya menyimpan semua resep
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa