Sambal Tempe Bawang Bombay

 Dewi A
Dewi A @cook_15008448
Karawang

Memanfaatkan bahan yang sudah ada dan di olah dengan sedemikian masakan.

Bagikan

Bahan-bahan

-+15 menit
  1. 1/2 Papantempe
  2. 1 BuahBawang bombay
  3. 1/2Tomat
  4. Penyedap rasa
  5. Gula merah
  6. 2 Lembardaun salam
  7. Bumbu halus :
  8. 3Cabe merah kriting
  9. 5Cabe rawit merah
  10. 2 SiungBawang putih
  11. 3 siungbawang merah
  12. 1 ruasjahe
  13. Merica (ladaku)
  14. Garam
  15. 2 Buahkemiri

Cara Membuat

-+15 menit
  1. 1

    Bersihkan bumbu yang akan di olah kemudian potong tempe menjadi dadi dan iris juga bawang bombay beserta tomatnya.

  2. 2

    Goreng tempe sampai kecoklatan kemudian ulek bumbu yang akan di tumis sampai halus tambahkan juga irisan tomat dan gula merahnya.

  3. 3

    Setelah tempe mateng dan di tiriskan kemudian tumis bawang bombay terlebih dahulu kemudian bumbu yg sudah di haluskan dengan minyak masukan irisan tomat dan daun salamnya.

  4. 4

    Setelah bumbu sudah harum masukan tempe yang sudah di goreng kedalam bumbu tambahkn juga penyedap rasa dan aduk sampai merata tunggu hingga bumbu meresap(Tambahkan air bila di perlukan juga bisa). Cek rasa bila sudah pas dan sajikan. SELAMAT MENCOBA!

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
 Dewi A
Dewi A @cook_15008448
pada
Karawang
Ingin membuktikan bahwa aku bisa Masak!😉
Lebih banyak

Komentar

cholifah tahir
cholifah tahir @cook_7175534
Kebetulan kami ada tempe maka kami praktek kan, enak banget

Resep Serupa