Hunkwe nangka

Mariati
Mariati @mariatisandho
Pekanbaru,Indonesia

Cocok untuk semua usia👍

Hunkwe nangka

38 orang berencana membuat resep ini

Cocok untuk semua usia👍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

20 porsi
  1. 2 bkstepung hunkwe
  2. 200 mlsantan (saya pakai 1 bh kelapa)
  3. 200 gramnangka(potong dadu)
  4. secukupnyaGula pasir
  5. 1 Lembardaun pandan wangi
  6. Daun pisang

Cara Membuat

  1. 1

    Campur tepung hunkwe, gula,daun pandan,kedalam air santan.aduk hingga mengental.

  2. 2

    Masukan nangka aduk dan masak dengan api sedang

  3. 3

    Angkat dan cetak diatas daun pisang menggunakan sendok makan (2 sendok)

  4. 4

    Diamkan 15 menit agar dingin dan siap di sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Mariati
Mariati @mariatisandho
pada
Pekanbaru,Indonesia

Komentar

Resep Serupa