Risoto Mpasi 12+

Destyambarini
Destyambarini @desty43
Purwokerto

Ini risoto yg pertama kali aq buat, dan alhasil anaku lahap banget makan ini,praktis kok selamat mencoba 😊

Risoto Mpasi 12+

9 orang berencana membuat resep ini

Ini risoto yg pertama kali aq buat, dan alhasil anaku lahap banget makan ini,praktis kok selamat mencoba 😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus udang, dan wortel setelah matang potong kecil kecil,sisakan kaldu

  2. 2

    Potong kecil kecil brokoli, dan keju

  3. 3

    Tumis duo bawnag, sampai harum, masukan wortel, brokoli, keju, serta udang, kaldu udang dan nasi

  4. 4

    Tambahkan sedikit garam, gula, dan lada

  5. 5

    Tunggu sampai air kaldu meresap ke nasi

  6. 6

    Makanan siap disantap 😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Destyambarini
Destyambarini @desty43
pada
Purwokerto

Komentar

Resep Serupa