Nugget coklat

Mirna Adhieyani
Mirna Adhieyani @dena3500

Cemilan manis dan praktis 😊

Nugget coklat

11 orang berencana membuat resep ini

Cemilan manis dan praktis 😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 225 grbiskuit marie
  2. 100 grdark coklat dicairkan
  3. 2 sachetsusu kental manis
  4. 100 grmentega
  5. 225 grmeses coklat

Cara Membuat

  1. 1

    Hancurkan biskuit,campurkan susu kental manis,coklat cair,dan mentega. Aduk adonan sampai kalis.

  2. 2

    Kemudian bentuk adonan sesuai selera dan baluri dengan meses sampai tertutup semua bagian, kemudian masukkan ke dalam freezer selama 15-20 menit.

  3. 3

    Nugget coklat siap untuk dihidangkan 😀

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Mirna Adhieyani
Mirna Adhieyani @dena3500
pada
wanita karir yg mencoba memasak makanan yang praktis dan sehat untuk keluarga with no msg 😊
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa