Cumi asin cabe ijo

Riya Junaedi
Riya Junaedi @cook_5096570

Menu berbuka puasa ... 😊

Cumi asin cabe ijo

14 orang berencana membuat resep ini

Menu berbuka puasa ... 😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
1 porsi
  1. Bahan Utama:
  2. 1/4Cumi asin
  3. Bahan Kedua:
  4. 5 buahcabai hijau
  5. 3 buahbawang merah
  6. 2 buahbawang putih
  7. 1 buahtomat segar
  8. 2 tangkaidaun bawang
  9. 2 tangkaidaun kemangi
  10. secukupnyaRoyko
  11. secukupnyaGula pasir
  12. secukupnyaLada bubuk
  13. secukupnyaAir
  14. secukupnyaminyak goreng

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Pertama: potong kecil-kecil cumi asin lalu cuci sampai bersih

  2. 2

    Kedua: iris cabe hijau, bawang merah, bawang putih, tomat dan daun bawang

  3. 3

    Ketiga: panaskan wajan dan beri minyak goreng secukupnya lalu tumis bumbu sampai harum

  4. 4

    Keempat: masukan cumi asin yg sudah di cuci bersih kemudian tambahkan air secukupnya, tunggu sampai mendidih

  5. 5

    Kelima: beri royko ayam, gula pasir, lada bubuk dan daun kemangi lalu aduk sampai merata

  6. 6

    Keenam: setelah semuanya matang CUMI ASIN JABE HIJAU siap untuk di sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Riya Junaedi
Riya Junaedi @cook_5096570
pada

Komentar

Resep Serupa