Ceker mercon pedas manis

karinsyam kitchen @cook_15625274
Cara Membuat
- 1
Rebus ceker terlebih dahulu selama ±30menit agar empuk. Lalu tiriskan
- 2
Haluskan bawang merah+putih+cabai merah+cabai rawit.
- 3
Tumis bumbu halus beserta serai. Setelah tercium harum masukan air secukupnya
- 4
Masukan kaldu bubuk, gula, garam, lada dan kecap. Aduk rata dan masukan ceker yang sudah di rebus tadi
- 5
Aduk lagi bersama ceker dan tambahkan kecap manis. Tunggu hingga air menyusut dengan sesekali di aduk agar bumbu merata dan tidak gosong
- 6
Jika air sudah asat dan bumbu sudah meresap,angkat. Siap di sajikan
Resep Serupa
-
Ceker mercon pedas manis Ceker mercon pedas manis
Mumpung lagi murah dan libur kerja, eksekusi ceker mercon aja dengan bahan seadanya. Novita Kartika Sari -
-
Ceker mercon pedas manis Ceker mercon pedas manis
Pertama nyobain beli d luar dirasa" kaya bisa buat sendiri. Jadi coba ternyata enak😊Diana Satiri
-
-
Ceker mercon pedas manis Ceker mercon pedas manis
Ceker ayam ini kalau dibuat masakan dengan rasa pedas manis, dirumah paling suka suamiku, apalagi pakai resep ini, pas rasanya. Terima kasih rekomendasi resepnya @MamahCookpad . Putra Segara -
-
Ceker mercon pedas manis Ceker mercon pedas manis
Sekarang ini lg ngetren banyak yg jualan ceker ikutan masak ceker deh...#PejuangGoldenApron3 ihat2 -
-
Ceker mercon pedas manis Ceker mercon pedas manis
Dikulkas tinggal ceker Doank.. buat ayam sambel mercon pedas manis dgn bahan seadanya..nyummiii Ritnawati Monoarfa -
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/8049215
Komentar