(140).Tongseng Ayam Pedas

Yash Larasati
Yash Larasati @yashLaras_17
Yogyakarta

Menu sahur pertama di keluargaku, keluarga pecinta cabe jadi walaupun sahur mintanya harus yang pedas-pedas. tongseng versi non santan yaa, yg mau dipake in santan bisa juga, tinggal tambahkan 200 ml santan kental, monggo suka-suka aja. Untuk tingkat kepedasan juga sesuaikan dengan selera yaa, cabe bisa ditambah atau dikurangi.

#AhlinyaAyam
#HotChicken
#SiapRamadan
#berburucelemekemas
#resolusi2019
#minggu18
#pawonwetanratan
#yash

(140).Tongseng Ayam Pedas

Menu sahur pertama di keluargaku, keluarga pecinta cabe jadi walaupun sahur mintanya harus yang pedas-pedas. tongseng versi non santan yaa, yg mau dipake in santan bisa juga, tinggal tambahkan 200 ml santan kental, monggo suka-suka aja. Untuk tingkat kepedasan juga sesuaikan dengan selera yaa, cabe bisa ditambah atau dikurangi.

#AhlinyaAyam
#HotChicken
#SiapRamadan
#berburucelemekemas
#resolusi2019
#minggu18
#pawonwetanratan
#yash

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 500 gramdada ayam, potong kecil-kecil
  2. 10 lembardaun kol
  3. 1 batangdaun bawang
  4. 50 gramgula jawa
  5. 1 sdtgaram
  6. 1 bkskaldu bubuk
  7. 500 mlair
  8. Bumbu halus
  9. 4 siungbawang putih
  10. 9 buahcabe rawit merah
  11. 5 buahcabe merah besar
  12. 4 butirkemiri
  13. 1/2 sdtmerica
  14. 2 ruas jempolkunyit
  15. 1 ruas jempoljahe
  16. Bumbu iris
  17. 6 siungbawang merah
  18. Bumbu Aromatik
  19. 5 lembardaun jeruk
  20. 1 batangserai

Cara Membuat

  1. 1

    Tumis bumbu iris hingga harum.

  2. 2

    Masukkan bumbu halus, tumis sebentar kemudian masukkan bumbu aromatik, tumis hingga matang

  3. 3

    Masukkan ayam, tumis hingga ayam berubah warna jd putih tuang air masak hingga mendidih.

  4. 4

    Beri gula garam kaldu bubuk dan kecap manis, aduk rata, masak hingga air sedikit menyusut, koreksi rasa.

  5. 5

    Masukkan kubis dan daun bawang, masak sebentar hingga kubis layu. Angkat dan siap disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Yash Larasati
Yash Larasati @yashLaras_17
pada
Yogyakarta
Hanya IRT biasa yg suka masak dan hobi nguprek didapur 🥰💜IG @yash_ara
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa