Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 kgIkan lele
  2. 1 onsKunyit
  3. 2 ibu jariJahe
  4. 1 onsBawa merah
  5. 1 onsBawang putih
  6. 10 lembarSalam
  7. 5 lembarSereh
  8. 1 onsKemiri
  9. secukupnyaPenyedap rasa
  10. 1/4Bawang daun
  11. secukupnyaDaun kemangi
  12. Cabe rawit 10 biji/sesuai selera
  13. secukupnyaDaun pisang

Cara Membuat

  1. 1

    Bersihkan ikan lele Dan potong-potong menjadi beberapa bagian

  2. 2

    Haluskan bumbu kunyit,jahe,bawang merah,bawang putih,Dan kemiri

  3. 3

    Tumis bumbu semua yang sudah di haluskan Dan beri penyedap rasa secukupnya, Dan tunggu sampai harum wanginya

  4. 4

    Lalu masukan ikan lele kedalam bumbu yang sudah di tumis

  5. 5

    Siapkan daun pisan yang sudah bersih

  6. 6

    Lalu masukan ikan lele kedalam daun pisan

  7. 7

    Taburkan bawang daun,cabe rawit dan daun kemangi di atas ikan lele

  8. 8

    Lalu bungkus dengan rapih oleh daun pisang

  9. 9

    Kukus hingga benar" matang

  10. 10

    Dan pepes ikan lele siap untuk disajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Anita Putri Sya'bani
Anita Putri Sya'bani @cook_16860881
pada

Komentar

Resep Serupa