Sambel tempe kencur

Dapur.uprek
Dapur.uprek @uprek_dapur

Keburu laper, menu simple, super cepat, menggoda selara makan...😆

Sambel tempe kencur

5 orang berencana membuat resep ini

Keburu laper, menu simple, super cepat, menggoda selara makan...😆

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

2 orang
  1. 3 potongtempe
  2. 2 buahcabe rawit
  3. 1 siungkecil bawang putih
  4. 3 buahkencur
  5. secukupnyaGaram
  6. Minyak secukupnya untuk menggoreng

Cara Membuat

  1. 1

    Goreng tempe atau mau dibakar juga boleh... biar kaya ada bau2 gosong2 gitu..😄

  2. 2

    Haluskan cabe, bawang putih, kencur dengan garam

  3. 3

    Masukan tempe, haluskan, aduk rata dengan bumbu

  4. 4

    Tes rasa, siapkan nasi pulen hangat, sambel tempe siap dihidangkan

  5. 5

    Untuk cabe dan bawang putih bisa juga digoreng terlebih dahulu, mau mentahan juga bisa...

  6. 6

    Selamat mencoba...😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dapur.uprek
Dapur.uprek @uprek_dapur
pada

Komentar

Resep Serupa