Tumis jagung muda dan hati ayam

Fransisca
Fransisca @cook_15487615
Jatim

Ceritanya sore lupa gak ke pasar pas mau sahur cari sesuatu di kulkas dan ketemu hati ayam dan jagung muda...

#SiapRamadan

Tumis jagung muda dan hati ayam

4 orang berencana membuat resep ini

Ceritanya sore lupa gak ke pasar pas mau sahur cari sesuatu di kulkas dan ketemu hati ayam dan jagung muda...

#SiapRamadan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/4Jagung muda
  2. 3 bjHati ayam
  3. 4 siungBawang merah
  4. 2 siungBawang putih
  5. 7 bjCabe Rawit (bisa di tambah jika suka pedas)
  6. SecukupnyaGaram
  7. SecukupnyaPenyedap rasa
  8. SecukupnyaGula

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus hati ayam, jika hati sdh matang potong2, potong serong jagung muda dan iris2 cabe, bawang merah, bawang putih

  2. 2

    Tumis irisan cabe, bawang putih dan bawang merah sampai harum masukan garam, penyedap rasa dan gula

  3. 3

    Aduk2 masukan irisan jagung muda beri sedikit air agar meresap cek rasa bila sudah pas masukan irisan hati aduk sampai tercampur rata

  4. 4

    Cek rasa sekali lagi jika sudah di rasa pas matikan kompor sajikan di piring saji dan siap di hidangkan untuk makan bersama keluarga

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Fransisca
Fransisca @cook_15487615
pada
Jatim

Komentar

Resep Serupa