Ca jamur tiram pedas asam manis

Isyana Dewi
Isyana Dewi @cook_17177444
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Bahan :
  2. 1 bungkusjamur tiram
  3. 2 buahtomat
  4. 2 siungbawang putih
  5. 4 siungbawang merah
  6. secukupnyaSaus tiram
  7. 1 sendok makantepung maizena
  8. secukupnyaKecap manis
  9. 1 sendok tehgaram
  10. 1 sendok tehgula
  11. 1 sendok tehMasako
  12. 2 lembardaun jeruk
  13. 2cabai merah
  14. 3cabai setan (bisa di ganti sesuai selera)
  15. 1 ruasjahe
  16. 100 mlair

Cara Membuat

  1. 1

    Potong - potong jamur tiram dan tomat, lalu cuci bersih (cuci tomat sebelum di potong yah)

  2. 2

    Bersihkan cabai merah, cabai setan, bawang merah, bawang putih, dan jahe lalu potong kasar

  3. 3

    Tumis cabai merah, cabai setan, bawang merah dan juga bawang putih. Masukkan daun jeruk, jahe tomat dan jamur tiram.

  4. 4

    Tambahkan 1 sendok gula,1 sendok garam 1 sendok Masako, 1 sendok kecap manis, dan juga Saori saus tiram lalu masukkan 1 sendok tepung maizena lalu aduk2.

  5. 5

    Masukkan air secukupnya tunggu hingga matang, cek rasa klo masih kurang bisa di tambah sesuai selera. Klo sudah matang bisa di angkat. Selamat mencoba 😉

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Isyana Dewi
Isyana Dewi @cook_17177444
pada

Komentar

Resep Serupa