Pastel Apel

Ika Mentari
Ika Mentari @cook_4563318
Semarang

Awalnya pengen makan pastel, tapi bosen dengan isi yg itu-itu aja.
Terciptalah pastel manis dengan isi potongan-potongan apel ini.
Untuk isiannya bisa divariasikan dengan buah apa aja ya cookers.
Happy cooking....

Pastel Apel

9 orang berencana membuat resep ini

Awalnya pengen makan pastel, tapi bosen dengan isi yg itu-itu aja.
Terciptalah pastel manis dengan isi potongan-potongan apel ini.
Untuk isiannya bisa divariasikan dengan buah apa aja ya cookers.
Happy cooking....

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
4 porsi
  1. 200 grTepung Terigu
  2. 40 grMentega
  3. secukupnyaGaram
  4. secukupnyaGula Pasir
  5. secukupnyaAir Panas
  6. 1 buahApel (potong dadu kecil-kecil)
  7. secukupnyaMinyak

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Campurkan tepung terigu, sedikit garam, mentega yg sudah dicairkan dan air panas. Aduk pelan menggunakan sendok. Setelah adonan terasa hangat, campur adonan menggunakan tangan sampai adonan kalis dan tidak lengket. Bagi menjadi bulatan2 kecil sampai adonan habis

  2. 2

    Pipihkan adonan yg telah dibagi dalam bulatan kecil sehingga dapat diiai potongan apel

  3. 3

    Masukkan potongan apel kedalam adonan yg sudah dipipihkan dan tambah sedikit gula. Bentuk adonan yg telah diisi menjadi bentuk pastel

  4. 4

    Panaskan minyak goreng, masukkan satu per satu. Goreng hingga berwarna coklat keemasan, angkat dan tiriskan

  5. 5

    Pastel apel siapp dinikmati....

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ika Mentari
Ika Mentari @cook_4563318
pada
Semarang
memasak adalah tentang berkreatifitas di dapur
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa