Papa Bihun Thailand

Rini Dwi Ningrum
Rini Dwi Ningrum @rini_9999
Jakarta Utara

Shabu-shabus praktis tis tis tis

Papa Bihun Thailand

4 orang berencana membuat resep ini

Shabu-shabus praktis tis tis tis

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 bungkusbihun 'Papa'
  2. 2sosis
  3. 2scalop
  4. 2baso
  5. Cabe merah
  6. 2 siungbawang merah

Cara Membuat

  1. 1

    Sama seperti masak mie, tunggu air sampai mendidih masukan bawang merah dan cabe

  2. 2

    Masukan 'Papa Bihun' lalu masukan sosis,baso dan scalop

  3. 3

    Masukan bumbu, namun jangan matikan kompor. Aduk semua hingga bumbu meresap

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Rini Dwi Ningrum
Rini Dwi Ningrum @rini_9999
pada
Jakarta Utara
hobi makan, tapi gak bisa masak😅
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa