Chicken Teriyaki Rumahan

Bikinan rumahan, rasa restoran kata suamik 💛
Buat yg gak ada bahan saos bisa skip dan ganti pakai saori Teriyaki. Selamat mencobaaa 🤤
Chicken Teriyaki Rumahan
Bikinan rumahan, rasa restoran kata suamik 💛
Buat yg gak ada bahan saos bisa skip dan ganti pakai saori Teriyaki. Selamat mencobaaa 🤤
Cara Membuat
- 1
Setelah ayam di marinate selama 30 menit, campurkan bahan adonan tepung ke ayam hingga warnanya keemasan, kemudiam tiriskan.
- 2
Tumis bawang bombay sampai wangi, masukkan Bawang putih dan cabe, tumis hingga layu. Kemudian tambahkan air kaldu.
- 3
Masukkan semua bahan saos. Aduk-aduk, masak hingga mendidih dan cek rasa. Tambahkan larutan maizena, kekentalan sesuai selera buibu yaaa. Setelah itu masukkan ayam goreng tepungnya.
- 4
Chicken Teriyaki siap disajikan.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Chicken Teriyaki Chicken Teriyaki
Main ke kampus pengen makan chicken teriyaki, ternyata udah ganti penjual nya😭 dan gak ada menu yang dicari, padahal udah ngidam dari dulu-dulu. Akhirnya buat sendiri aja dengan modif resep-resep yang ada. Ternyata simple, Alhamdulillah ennaaak 😊😊🍛🍴 Perwitadwi -
Ayam Goreng Tepung Saos Teriyaki Ayam Goreng Tepung Saos Teriyaki
kangen makan ayam saos teriyaki disalah satu restoran, tapi lagi gak bisa keluar jadinya bikin aja dirumah.. yuk cobain :) Wilda Delfia -
Simple Chicken Teriyaki Simple Chicken Teriyaki
Hello, first time saya posting masakan sendiri di cookpad hehe, singkat cerita suami suka bgt sama beef teriyaki, dan krna stok daging sapi habis, jadilah diganti dgn daging ayam fillet. Oh ya aslinya pakai bawang bombai, saya ga pake stok habis juga T.T. btw, jenis2 masakan model teriyaki ini mudah di buat bund, jdi klo buat buru2 sarapan or sahur ini enak. Cepet masaknya.#dirumahaja #masakansimple #simplechickenteriyaki #ramadan2020 Mamanya HanifYumna -
Chicken Teriyaki (No MSG) Chicken Teriyaki (No MSG)
Ayam teriyaki homemade, tidak pakai saus teriyaki instan cukup bahan-bahan yang ada di dapur. Rasa nggak kalah dengan restoran. sissassy -
Chicken Teriyaki Chicken Teriyaki
Biasanya bikin chicken teriyaki pake saos teriyaki instan..dan suami kurang suka..akhirnya coba2 bikin saos sendiri..alhamdulillah kata suami enak ga kyk biasanya😍😍😍 yg rsanya agak aneh d lidah suami😅..besoknya minta d masakin chicken teriyaki lagi😆😆😆 Luluk -
Chicken Teriyaki Chicken Teriyaki
Saat ke pasar, tumben ada paprika merah dan hijau. Pas ada dada ayam fillet juga. Bisa nih jadi chicken teriyaki. Dalam resep ini saya tidak pakai saus teriyaki instan karena tidak ada stok di rumah. Jadi pakai bumbu seadanya. Rasanya enak juga lho. @schoene_lia -
Healthy Teriyaki Chicken Healthy Teriyaki Chicken
Hello guys, dulu pernah ada buka catering healthy food bareng temen temen. Healthy itu gak harus nyiksa dan gak enak makannya. Makan enak tapi tetap sehat dan bergizi. Ini resep teriyaki chickennya dibuat simple ya. Seharusnya ada sake, tapi bisa di pakai mirin saja. Selamat mencoba! 😘 #healthyfood Laurensia Anne -
Chicken Teriyaki Chicken Teriyaki
Source : @avriliacahyaniBuat maksi hari ini 🤤 gak pake wijen krn ada bocil yg gak mau pake wijen.#Terimakasih_TimCocomtang#Terimakasih_AvriliaCahyani#CookpadCommunity_Tangerang Titisari Lesanpura -
Chicken Teriyaki Chicken Teriyaki
Tumisan ayam fillet, paprika dengan siraman saos Teriyaki Arindy Yohani -
Chicken teriyaki Chicken teriyaki
Lagi malas goreng2 jadi menu hari ini chicken teriyaki saja yang simple mumpung ada stok saos teriyaki 😬. Langsung eksekusi lah. Resep saya ambil dr youtube luvita ho dengan tambahan saos teriyaki dan kaldu 😬.Tapi bingung kok warna ayam saya lebih pucat ya kekeke 🤭🙈, gpp lah besok2 coba lagi 😝. GLOW’s Home Kitchen -
Ayam Jamur Teriyaki Ayam Jamur Teriyaki
Perpaduan ayam filet dan jamur yang lembut di campur dengan bumbu saus teriyaki manis gurih. Hmm,,,,🤤Sisipkan juga sayuran hijaunya sebagai pelengkap #JelajahResep #JelajahSayuranHijau #JelajahResepSayuranHijau biar jamur ada tmnnya sama2 sayur🥰Ternyata memasak ayam jamur teriyaki itu mudah dan tidak membutuhkan bahan-bahan yang sulit di cari. Cuma menggunakan filet ayam bagian dada ataupun paha ayam dan saos teriyaki sebagai bahan dasar. Penasaran gimana cara buatnya? Yuk ah😍#GenkPejuangDapur#GenkPeDa_Eksis#BertumbuhBersamaCookpad#PejuangGoldenApron3#CookpadCommunity_Depok#CookpadCommunity_Id#Cookpad_Id Rini Dwi Astuti -
Salmon Teriyaki ala rumahan Salmon Teriyaki ala rumahan
(Lupa foto, jadi pake stok foto dari restoran)Salmon teriyaki ala rumahan, yang pasti halal! Khansaa
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar