Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

10 menit
1 cangkir
  1. 250 mlair
  2. 1 lembardaun pandan
  3. 1 jempoljahe, iris
  4. 1 butircengkeh
  5. 2 butirkapulaga
  6. Sejumputkayu manis bubuk
  7. Sejumputpala bubuk
  8. 2 sdtkopi bubuk
  9. 2 sdtgula aren
  10. 1-2 sdtkental manis

Cara Membuat

10 menit
  1. 1

    Siapkan daun pandan, jahe, cengkeh, kapulaga

  2. 2

    Didihkan air, daun pandan, jahe, cengkeh, kapulaga, pala bubuk, kayu manis bubuk

  3. 3

    Siapkan cangkir, beri kopi bubuk, gula aren, kental manis. Tuang air rempah, aduk hingga larut

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
WARSONO
WARSONO @warsono
pada
makan enak dan murah
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa