Sambel terasi matang pedas manis

Gonzaga Pratiwi
Gonzaga Pratiwi @kulatiwi13
Semarang

Karena sambel adalah koentji ya ibu2 😆

Sambel terasi matang pedas manis

Karena sambel adalah koentji ya ibu2 😆

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
banyak
  1. 15lombok setan
  2. 15lombok merah kriting
  3. 7bawang merah
  4. 2bawang putih
  5. 1tomat besar
  6. 6 gtrasi
  7. secukupnyaMinyak
  8. secukupnyaGaram, gula, kaldu bubuk

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Cuci bersih semua bahan kecuali trasi, potong kecil.

  2. 2

    Blender semua bahan termasuk trasi dengan sedikit air

  3. 3

    Panaskan minyak secukupnya dalam wajan, masukkan sambal yg sudah halus. Aduk2 terus agar tidak gosong.

  4. 4

    Tambahkan garam, gula, kaldu bubuk sesuai selera. Masak sampai air menyusut dan sambel berubah warna. Koreksi rasa. Jadiii deh gampang banget

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Gonzaga Pratiwi
Gonzaga Pratiwi @kulatiwi13
pada
Semarang

Resep Serupa