Sayur labu Siam tahu putih bakso

uswahdani
uswahdani @cook_7946183
Ungaran

Sayur labu Siam tahu putih bakso

10 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 buahlabu siam
  2. 5 buahbakso
  3. 2 buahtahu putih
  4. 2 siungbawang putih
  5. 3 siungbawang merah
  6. 2 irisLengkuas
  7. 2 lembardaun salam
  8. Garam
  9. Merica
  10. Gula pasit
  11. Kaldu jamur
  12. secukupnyaAir
  13. Minyak untuk menumis

Cara Membuat

  1. 1

    Potong dadu labu Siam dan tahu. Belah dua bakso. Tiriskan.

  2. 2

    Haluskan bawang merah, bawang putih, merica, garam gula, kaldu jamur. Lalu ditumis dalam minyak.panas secukupnya.

  3. 3

    Setelah ada aroma harum, masukkan bakso, tahu dan air.

  4. 4

    Setelah agak mendidih, masukkan labu Siam.

  5. 5

    Tunggu sampai mendidih dan matang. Koreksi rasa.

  6. 6

    Sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
uswahdani
uswahdani @cook_7946183
pada
Ungaran
Ibu satu anak yang ingin sekali mengarsipkan pengalaman memasaknya. Saya suka masak, tapi sering tidak percaya diri pada hasil masakan saya. Tapi jika tak terus mencoba, kapan bisanya kan. :) Selalu mengusahakan mulai aktifitas dengan Basmalah, terutama saat masak.
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa