Mie Telur Saus Bayam

Dynasty Panama
Dynasty Panama @tansaid
Bandung

Karena ga ada pasta gantinya mi telur aja. Hehe. Alhamdulilah si kecil syuka.

Mie Telur Saus Bayam

5 orang berencana membuat resep ini

Karena ga ada pasta gantinya mi telur aja. Hehe. Alhamdulilah si kecil syuka.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2 bksMie Telur Burung Dara
  2. 250 MlSusu UHT
  3. 2 SiungBawang Putih (iris tipis)
  4. 2 ikatbayam
  5. Sosis (boleh ayam atau daging lain)
  6. Keju parut
  7. Garam
  8. Merica
  9. Oregano
  10. Totole (ops)

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus mie hingga matang, lalu tiriskan. sementara itu, cuci daun bayam kemudian blender dengan susu dan keju.

  2. 2

    Panaskan wajan kemudian tumis bawang hingga harum. Kemudian masukan sosis (bisa diganti ayam), tumis hingga ayam sosis matang, kemudian tuang jus bayam.

  3. 3

    Tambahkan garam, merica, totole (ops), dan oregano lalu atur rasa.

  4. 4

    Masukan mie, kemudian aduk rata. Boleh ditambahkan keju parut lagi. Kemudian sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dynasty Panama
Dynasty Panama @tansaid
pada
Bandung

Komentar

Resep Serupa