Sayur lodeh

Restiara
Restiara @dapurResti10

Bingung masak yang berkuah apa, alhasil buka" kulkas dan tinggal ada bahan yang seadanya 😊😊😊

Sayur lodeh

20 orang berencana membuat resep ini

Bingung masak yang berkuah apa, alhasil buka" kulkas dan tinggal ada bahan yang seadanya 😊😊😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan bahan" dan iris semua bahan, jangan lupa labunya direndam air garam terlebih dahulu supaya getahnya bisa hilang

  2. 2

    Haluskan semua bahan halus bisa diulek atau diblender (kalo saya diblender)

  3. 3

    Tumis bumbu halus bersama daun jeruk dan daun salam lalu kasih air kurang lebih 650ml, jangan lupa masukkan garam, gula dan penyedap rasa

  4. 4

    Setelah Itu masukkan semua bahan"nya lalu masukkan santan kara, jangan lupa tes rasa ya kalo kurang asin bisa ditambahkan garam kalau keasinan bisa tambahkan air lagi

  5. 5

    Jangan lupa diaduk terus ya supaya santan tidak pecah, kalo semuanya sudah empuk bisa dimatikan kompornya dan sayur lodeh siap dinikmati 😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Restiara
Restiara @dapurResti10
pada

Komentar

Resep Serupa