Bobaci (Boba baso aci) simple 😆

Qonita Fatimah
Qonita Fatimah @Qonita30
Madinah al munawaroh

#dirumahaja kali ini banyak Kangen makan Indonesia apalagi yg namanya boci, jadi bikin boci di modifikasi sesuai selera aja deh 😆
Di Saudi gak ada yang jual nih huhu😅

Hanya dengan telur dan 3 bahan lain nya
👉 tepung terigu, tepung tapioka,air

#cabeku
#telur3in1

Bobaci (Boba baso aci) simple 😆

42 orang berencana membuat resep ini

#dirumahaja kali ini banyak Kangen makan Indonesia apalagi yg namanya boci, jadi bikin boci di modifikasi sesuai selera aja deh 😆
Di Saudi gak ada yang jual nih huhu😅

Hanya dengan telur dan 3 bahan lain nya
👉 tepung terigu, tepung tapioka,air

#cabeku
#telur3in1

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 buahTelur
  2. 7 sdmTepung tapioka/kanji
  3. 4 sdmTepung terigu
  4. 200 mlair
  5. 3 buahbawang putih
  6. 60-80 mlAir panas
  7. secukupnyaSaos sambal
  8. Bubuk cabe secukupnya (saya pakai bon cabe)
  9. secukupnyaGaram,kaldu bubuk,lada

Cara Membuat

  1. 1

    Langkah pertama: campurkan tepung terigu dan tepung tapioka,garam, kaldu bubuk.aduk hingga merata.

  2. 2

    Kemudian haluskan bawang putih,lalu rebus air dan masukan bawang putih yg sudah di haluskan.masak hingga mendidih.

  3. 3

    Kemudian tuang rebusan bawang ke dalam tepung sedikit demi sedikit,aduk2 hingga menjadi Kalis. Dan bulat - bulatkan adonan sesuai selera.

  4. 4

    Rebus adonan yg sudah di bentuk hingga matang.

  5. 5

    Setelah matang, angkat dan tiriskan.

  6. 6

    Kemudian masak kembali bobaci yg sudah jadi dengan 200 ml air,saus sambal,bubuk cabe dan terakhir masukan telur,masak hingga matang merata yaa 😉

  7. 7

    Kemudian sajikan 🧡

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Qonita Fatimah
Qonita Fatimah @Qonita30
pada
Madinah al munawaroh

Komentar

Resep Serupa