Rice Bowl endog ceplok

Kurnia Widyaningtyas
Kurnia Widyaningtyas @jati0110

Menu rice bowl yg sederhana tapi cocok dilidah.. Menu fav Pondok Akung

Rice Bowl endog ceplok

7 orang berencana membuat resep ini

Menu rice bowl yg sederhana tapi cocok dilidah.. Menu fav Pondok Akung

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2 centongmkn nasi hangat
  2. 1 butirtelur ayam
  3. 1 slicebeef burger
  4. Irisantimun
  5. Daun bawang (iris tipis)
  6. 2 sdmminyak goreng
  7. Bumbu telor ceplok:
  8. 1 sdtminyak wijen
  9. 1 sdtkecap asin
  10. 1 sdtgarlic
  11. 3 sdmair

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan wadah, masukkan semua bumbu telor ceplok sisihkan

  2. 2

    Panaskan teflon, masukkan minyak goreng tumis daun bawang hingga layu kemudian masukkan telur

  3. 3

    Setelah telur sedikit matang masukkan bumbu telor ceplok, dan masukkan beef burge, masak hingga matang

  4. 4

    Siapkan bowl, masukkan nasi kemudian letakkan beef & telur diatas nya tambahkan irisan timun

  5. 5

    Tambahkan kecap manis (sesuai selera)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Kurnia Widyaningtyas
pada

Komentar

Resep Serupa