Tumis cumi cabe pelangi

kharizma dinnar
kharizma dinnar @cook_22201872

Cumi cabe pelangi

Tumis cumi cabe pelangi

9 orang berencana membuat resep ini

Cumi cabe pelangi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

4 orang
  1. 1. cumi 500gram 2. cabe merah+cabe rawit bawang 1/4
  2. 3.tahu 3 buah
  3. 4.gram secukupnya
  4. 5.kaldu ayam
  5. 6.gula secukupnya
  6. 7.air putih secukupnya
  7. 8.kentang 1 buah
  8. 9.tomat 1 buah
  9. 10.bombay (jika tidak ada tidak masalah)

Cara Membuat

  1. 1

    Cumi yang sudah di cuci bersih dan di beri perasan jeruk nipis/jeruk kunci 1 buah kemudian di goreng supaya memiliki tekstur yang enak dan tidak terasa terlalu lembut dan kejal

  2. 2

    Setelah mengoreng cumi sekitar 10 menit masukkan kentang dan tahu juga secara bersamaan, Kentang dan tahu yang sudah diberi garam dan di iris sesuai ke inginan

  3. 3

    Tumis bumbu di wajan yang berbeda di beri minyak sayur secukupnya dengan bahan bahan yang sudah di tumbuk dan sebagian cabe di iris supaya terlihat warna warni (cabe hijau,merah dan cabe pedas)bawang bombay jika ada di potong potong sesuai keinginan

  4. 4

    Kemudian jadikan satu wajan antara (bumbu yg ditumis kasih kaldu ayam secukupnya gula,garam dan cumi,kentang tahu dan diberi air secukupnya sampek ia matang sekitar 20 menit, selesai 😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
kharizma dinnar
kharizma dinnar @cook_22201872
pada
hanya ingin berbagi dan bisa bermanfaat semoga berkah
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa