Gado gado

Selama masa pandemi rada takut beli makanan diluar, kepengen bener makan gado-gado bibi... Sampai hari raya, keluarga bikin soto.. & ketupat masih ada, akhirnya bikin sendiri deh gado-gado ala emak Al😁
Cara Membuat
- 1
Siapakan semua bahan.
- 2
Cara membuat saos gado gado : haluskan kacang tanah bersama bawang putih, gula merah, petis & garam. Cek rasa. Jika ingin pedas dapat diberi cabe ya mom 😊
- 3
Jika saos gado gado sdh jadi, mari kita tata bahan lainnya dipiring.
- 4
Potong ketupat/ lontong, kemudian beri sayuran rebus, lalu tempe & tahu goreng, iris potongan timun & telur. Setelah tersusun, siram saos gado-gado tadi ya, taburin sama bawang goreng & beri kerupuk.
- 5
Gado-gado siap disantap 😀
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
Gado-gado ulek Gado-gado ulek
berhubung punya petis madura udah berbulan-bulan d frezzer, cus buat gado-gado ala bibik madura 😄ternyata gampil banget,cuma ribet aja nyiapin printilan bahan-bahannya,rasanya lebih enak daripada beli dan pasti lebih higienis,kalau saya sukanya gak terlalu halus kacangnya Rika Augustine -
Gado-gado rumahan Gado-gado rumahan
Musim pandemi kayak gini paling parno kalo harus beli makan diluar , karna lagi kepengen pengennya gado-gado nyobaklah bikin sendiri . Dan Alhamdulillah semua bilang rasanya 👍🤭 Barakallah Yolla Pratiwi -
Gado Gado Gado Gado
Membersamai acara rumpi kali iniGado-Gado uuuh endulita, Meskipun tidak ada catatan sejarah pasti tentang asal-usul gado-gado, namun makanan ini diyakini telah ada sejak lama dan berkembang di Indonesia. Beberapa sumber menyatakan bahwa gado-gado berasal dari Jawa, Indonesia, dan kemudian menyebar ke berbagai daerah di Nusantara.#380#Gadogado#Sayuran#MasakItuSaya#MasakanSimpel#CeritaDapurHariIni#CookpadIndonesia#KulaEtamCoCoK#CookpadCommunity_id#CookpadCommunity_KalTim#CookpadCommunity_Samarinda Widjie Astuti -
Gado gado Gado gado
Saat kuliah paling suka beli gado gado, bahkan sampai sekarang tetap suka sama makanan yang satu ini. Kalau lagi kepingin makanan yang simpel dan gak banyak minyak ya ini dia.." gado gado" . termasuk makanan sehat loh ini, kaya serat karena banyak sayuran 😊😊😊. Untuk resep bumbu kacangnya saya buat untuk 1 porsi saja.. #tantanganakhirtahun #masakditahunbaru Syahla's Mom cuisine -
Bumbu gado gado Bumbu gado gado
Favorit keluarga ku gado gado, pas banget ada ketupat lebaran. Selamat Idul Fitri 1441H mohon maaf lahir batin Siti Nuryani Rafisqy -
Gado gado madura Gado gado madura
Teringat kangen dengan makan gado gado madura yg biasa dimakan pas di bontang. Kebetulan semua bahan ada dirumah. Dan ada sisa lontong di kulkas. Mari kita eksekusi utk melepas rindu makanan kampung halaman😊#PejuangGoldenApron2#CABEKU#diKACANGinaja Bunga Mey -
-
Gado Gado Betawi Gado Gado Betawi
Bosen dengan makanan bersantan, kali ini makan sayur²an tapi pake kacang²an juga 😁😁😁.Akhirnya terpilihlah menu siang ini Gado Gado Betawi dengan Ketupat, sebab masih punya ketupat 😊😊. Sayangnya kali ini gado gadonya tanpa Nangka dan Labu Siam. Tp rasanya tetap endessssssssss 😘😘😘.#PejuangGoldenApron3#GoldenApronSeason3#CookpadCommunity_Jakarta#GadoGado#GadoGadoBetawi#DirumahAja Siti Hadijah Karo Karo -
15. Gado-Gado Banjar 15. Gado-Gado Banjar
Ngajakin jalan paksu lewat kampung ketupat, paksu excited karna baru tau dibanjarmasin ada kampung yg penduduknya jualan ketupat semua, maklum paksu pendatang 😂. Liat tumpukan ketupat dan lontong sebegitu banyak paksu kalap beli padahal gk tau mau dimasak apa 😅 Sampai kerumah baru paksu nyeletuk lontongnya dibikin gado-gado ajaa, request yg pake emping belinjo. Jadilah saya masakin gado-gado Banjar. Ilma Mahdiya -
Gado Gado Betawi (Depok) Gado Gado Betawi (Depok)
BismillahSetor resep ke 1.260Source resep akun CP mba @NurMedianto_15222080siapa yang gak kenal Gado-gado?Jajanan paling lengkap komposisinya, ada karbo, sayur, buah, protein hewani dan nabati,Gado² berbeda jauuuh banget ya dengan pecel, lotek, atau sejenisnya yang berbumbu kacangkalo gado-gado pakai terasi, air asam jawa dan kecap manisLain ladang lain belalang, lain daerah lain khasnyaInilah kekayaan budaya di Indonesia yang beragam jenis kuliner yang serupa tapi tak samaKesan Pertama kali beli Gado-gado saat saya baru pindah ke kota Depok adalah 'Berat dan Besar Porsinya' sampai saya gak sanggup makan sendirian satu porsi dengan lontong atau ketupat, apalagi ditambah pakai nasi, kerupuk dijamin kenyang duluan deh lihatnya 😄Karena Gado-gado di Depok banyak 'muatannya' ada jagung, kentang, nangka muda, labu siam, sayuran hijau dan teman²nya 😄biasanya tuh saya males dan mager bikin masakan yang banyak banget printilannya,ini saya perdana bikin gado-gado sendiri, demi nurut sama @MamahCookpad yang mengadakan event ini#MasakanDaerahku#CookpadCommunity_Depok#Cookpad_Id#GlutenFree#KreasiCode24_Nurul Aini mama 2N 2R
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar