Sampadeh ikan belimbing wuluh

5 orang berencana membuat resep ini
Fitria
Fitria @cook_16665712
Padang - Sumatera Barat

Minggu ke 3 (Jum'at, juni 2020 ) #PejuangGoldenApron3

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Ikan laut (saya beli di pasar 20000)
  2. 1 buahkentang ukuran besar
  3. 7 buahbelimbing wuluh (boleh kurang)
  4. 1 lembardaun kunyit
  5. 1 batangserai
  6. 2 lembardaun jeruk
  7. Secukupnyagaram (saya 15g)
  8. 1/2 sdtgula pasir
  9. 600 mlair
  10. Bumbu halus:
  11. 10 siung(+/- 60g) bawang merah
  12. 4 siungbawang putih
  13. 100 gcabe merah keriting
  14. 35 glaos
  15. 13 gjahe
  16. 2 cmkunyit
  17. 3 butirkemiri

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan semua bahan

  2. 2

    Potong menjadi 2 belimbing wuluh, buang bijinya

  3. 3

    Blender bumbu halus

  4. 4

    Masukan kedalam wajan bumbu halus, air, daun kunyit,serei dan daun jeruk,

  5. 5

    Masukkan ikan, tunggu sampai mendidih, diamkan sebentar, kemudian masukkan kentang, belimbing wuluh, garam dan gula

  6. 6

    Masak hingga air menyusut

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Fitria
Fitria @cook_16665712
pada
Padang - Sumatera Barat

Resep Serupa