Gado Gado Surabaya

Ken'z kitchen @cook_17373036
Cara Membuat
- 1
Bumbu : Blender kacang,bawang,cabe, kentang dengan sebagian air sampai halus,..pindahkan ke panci dan tambahkan sisa air lalu masak sampai mendidih,..masukkan garam dan gula merah dan santan,..aduk hingga rata,..cek rasa jika sudah pas masukkan tepung maizena (yg dicampur dengan sedikit air supaya tidak bergerindil) aduk2 sampai mengental
- 2
Tata di piring : lontong, kecambah, selada, tahu,tempe,telur,kentang kemudian siram dengan bumbu
- 3
Nikmati dengan sambal dan krupuk
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Gado Gado Surabaya Gado Gado Surabaya
Pertama kali makan gado2 itu pas diajak temen jalan2 ke Gresik. Kesan pertama lihatnya tuh kayak lontong pecel tapi pas udah diicip. Kok bumbunya lebih lembut yaaa . . . Dan jangan lupa isi piringnya sama sekali beda sama lontong pecel !!!Kepikirannya tuh pasti ada campuran ubi. Eh ga taunya kentang ( masih saudaraan lah yaa 😁😁)Akhirnya beberapa kali makan gado2 lagi. Dan rasanya tuh beda2.Pas lihat TV ada tuh tayangan bikin bumbu gado2. Ohhh ada santannya juga 🤔🤔 . Pantesan rasanya lebih creamy dari pecel ya.Pas bongkar2 harta karun eh nemu emping melinjo entah dari jaman kapan. Nekat dong yaa bikin gado2.Kenapa namanya jadi gado2 Surabaya bukan Gresik ???🤨🤨Komentator yang bilang " ini tuh kayak gado2 Surabaya.Dan paling inget komentar ibu " enak". Simple sih tapi bikin seneng banget. Secara selama ini ga bisa jauh2 dari masakan ibu. Kayaknya apapun yang dimasak ibu tuh enak dan bikin kangen 🥺🥺🌹🌹🌹.Menu ini juga kaya akan asam folat dari sayurannya , telur dan pastinya kacang tanah plus emping 😀😀😀.#KadoUntukIbu#HariSpesialnyaIbu Dian Pertiwi -
Gado Gado Surabaya Gado Gado Surabaya
Gegara gak bisa mudik ke Surabaya, akhirnya nguprek dapur untuk mengobati kerinduan dengan makanan khas kota halaman 😁. Dapur bunda Atha -
Gado Gado Surabaya Gado Gado Surabaya
Ceritanya,, bikin gado gado ini gegara pengin makan gado gado dg bumbu kacang yg kental-legit dan emping mlinjo nya banyak, krn kl beli susah sekali nemuin yg sesuai keinginan. Jaadii,, diniat2in deh masaknya. Alhamdulillah,, bisa puas2 makannya. Rasalhaq Ummu Ibrohim -
Gado Gado Surabaya Gado Gado Surabaya
Ini versi kurang lengkap ya...biasa nya ada yang pakai timun,kacang panjang,tempe gitu..Yuk cuss lah bebikin 😀#RabuBaru#cookpadersjawabali#tidaksekedarmemasak#cookingwithhearteatingwithlove#DapurUNO Nila Iswahyudi -
Gado Gado Surabaya Gado Gado Surabaya
Haaaiiiii mbk @kentyputri & mbk @ikawardaaTrimaksh sudah membersamai kami…Sehingga Colam menjadi luaaaarrr biasaaa 🎉🎉Meskipun tidak mudah, tapi akhirnya berkat kerja keras bersama…Colam Semakin Maju 👏👏Sekali lagi terima kasih banyak 🙏🙏dan tetap semangat 🫰😘♥️Kali ini Aku Cooksnap Gado Gado Surabaya dari mbk @kentyputriIni enak, favorit akuuuu… Enak banget looo 👌bikin ketagihan…Thanks mbk… Resepnya 🫶🏻🫶🏻#ApresiasiTimLo2023#ThanksTimloColam2023#CookpadCommunity_Malang Evie Indriana -
Gado Gado Surabaya Gado Gado Surabaya
Bisa jadi ide menu pas akhir pekan untukdinikmati bersama keluarga.Bikin 1 resep ini bs dinikmati smp 5 orang.Enjooyyy...#JemputRejeki nana - The Baker - -
Gado Gado Surabaya Gado Gado Surabaya
pagi ini lg pingin yg simple2...bikin gado2...malam na tahu tek...yukz kepoin resepnya Iffah Foodies -
Gado Gado Surabaya Gado Gado Surabaya
Minggu ini Cocomtang jalan2 ke kota Pahlawan yaitu kota Surabaya,, dimana dikota metropolitan terbesar di provinsi Jawa Timur ini banyak sekali kuliner nusantara yang bisa kita nikmati, salah satunya adalah saladnya Indonesia yakni Gado-Gado Surabaya. Bumbunya yg dimasak dengan campuran kentang dan santan menambah gurih rasa gado2 khas surabaya ini..Nah untuk resep gado2 nya aku cooksnap dari resepnya mb @tyas_yodha dengan sedikit tambahan sayur (wortel + jagung pipil dan timun) modifikasi dari saya.#GATyasYodha#CookiesPlesiran_RekAyoRek#CookpadCommunity_Tangerang#CookpadIndonesia#PejuangGoldenBatikApron#AnekaHidanganNusantara#SiapMasukKalender#PrayForCianjur Anggraini Oktora -
Gado Gado Surabaya Gado Gado Surabaya
4 hari pasca lebaran, di tempat saya sudah mengadakan tradisi ketupatan. Banyak sekali tetangga yg mengirimi kami lontong dan aneka sayur santan. Setelah 2 hari menghabiskan hidangan lebaran yg khas santan, hari ini saya membuat gado- gado untuk menghabiskan sisa lontongnya. Awalnya saya kira ini kesempatan buat move on dari santan. Ternyata setelah tanya ibu, bumbu kacang itu memakai santan juga :")Disinilah perbedaannya gado- gado Surabaya dengan daerah lain. Gado- gado Surabaya memakai santan agar rasanya semakin gurih. Selain itu dalam penyajiannya, bumbu kacang yg berbentuk seperti kuah kental ini disiramkan ke atas lontong dan sayuran rebus. Dengan demikian gado- gado Surabaya juga disebut dengan Gado Gado Kuah Siram. Cara membuatnya sangat mudah. Berikut ini resepnya. Ken -
-
-
Gado-Gado Surabaya Gado-Gado Surabaya
Karena asli orang jatim kalo makan gado" daerah tangerang kurang cocok di lidah 🤭 akhirnya bikin sendiri yaa not bad lah 😁 Adetiya YV
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/13294463
Komentar