Daging Kuluyuk

1 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

3 orang
  1. 300 gdaging (sapi/babi)
  2. 3 sdmterigu
  3. 2 sdmsagu
  4. Marinasi
  5. 1 sdmkecap asin
  6. 1 sdmair perasan jahe
  7. 1/4 sdtmerica
  8. 1putih telur
  9. 1 sdmtepung sagu
  10. Saus
  11. 50 gwortel
  12. 50 gnanas
  13. 2 buahcabe merah
  14. 2bawang putih
  15. 2bawang merah
  16. 200 mlair
  17. 3 sdmsaus bangkok
  18. 2 sdmsaus tomat
  19. 1 sdmkecap asin
  20. 1/2 sdtminyak wijen
  21. 1/4 sdtmerica

Cara Membuat

  1. 1

    Potong dadu daging Lalu lumuri dengan bumbu marinasi, diamkan 15 menit

  2. 2

    Gulingkan daging pada campuran tepung terigu dan sagu, kemudian goreng hingga kecoklatan

  3. 3

    Campurkan saus bangkok, saus tomat, kecap asin dan merica

  4. 4

    Tumis bawang merah, bawang putih dan cabe

  5. 5

    Masukkan wortel, tumis hingga layu

  6. 6

    Masukkan air, campuran saus, daging goreng dan nanas. Masak hingga saus meresap, terakhir masukkan minyak wijen. Angkat, sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Mom Bii
Mom Bii @cook_6268775
pada
Tangerang

Komentar

Resep Serupa