19. Salad Buah Tanpa Yoghurt

7 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

5 orang
  1. Bahan saus:
  2. 100 gMayonaise (Me: 1 bungkus merk maestro)
  3. 10 sdmSKM (Me: merk indomilk)
  4. 2 buahlemon (optional)
  5. Buah-buahan:
  6. 500 gsemangka
  7. 500 gmelon
  8. 200 ganggur
  9. 3 buahpear
  10. Lain-lain:
  11. Secukupnyajelly (optional. Me: nutrijell 10g rasa mangga)
  12. Secukupnyakeju untuk taburan

Cara Membuat

  1. 1

    Potong² jelly dan juga buah yang sudah dicuci kupas. Untuk anggur potong belah jadi 4

  2. 2

    Campurkan mayonaise dan SKM. Karena sy tdk pakai yoghurt, sy tambahkan perasan air lemon. Oya, sisakan beberapa potongan lemon untuk hiasan ya. Tes rasa.

  3. 3

    Tuangkan saus di atas buah dan jelly lalu aduk merata. Susun di dalam wadah beri parutan keju. Hias dengan lemon dan anggur di atasnya. Dinginkan di kulkas selama 1 jam agar rasa lebih mantap dan segar.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
fooddeha
fooddeha @cook_15458812
pada
Semarang, Indonesia
Don't just look at recipes. Let's cook!
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa