Ayam Teriyaki (ala Hokben)

Citra
Citra @Citra_annapurna
Sidoarjo

Tiba2 pengen masak yg berbau teriyaki2 gitu , trus buka2 Cookpad nemu resep mba Tenti Evan .. Langsung besoknya eksekusi 😁

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

2 jam
2-3 orang
  1. 1/2 kgayam
  2. 1 buahbawang bombay
  3. 2 siungbawang putih
  4. Secukupnyakaldu bubuk
  5. Minyak goreng utk menumis
  6. secukupnyaAir
  7. Bahan utk rendaman ayam :
  8. 1 sdmminyak wijen (jgn diskip ya)
  9. 1 sdmsaori saus tiram (merah)
  10. 1 ruas jarijahe, cincang halus
  11. 2 siungbawang putih, cincang halus
  12. SecukupnyaLadaku
  13. sedikitGaram
  14. sedikitGula
  15. 1 bungkuskecap bango sachet kecil
  16. 2 sdmblueband

Cara Membuat

2 jam
  1. 1

    Cuci bersih ayam, kemudian potong kecil2.

  2. 2

    Tuangkan semua bahan utk merendam ayam ke wadah, kemudian masukkan ayam dan remas2 agar meresap

  3. 3

    Diamkan selama 1 jam di dalam kulkas.

  4. 4

    Siapkan sedikit minyak goreng utk menumis.

  5. 5

    Masukkan bawang putih cincang, bawang bombay yg sudah dipotong2. Tumis hingga harum

  6. 6

    Masukkan blueband secukupnya

  7. 7

    Lalu masukkan ayamnya beserta bumbu rendamannya. Tambahkan sedikit air.

  8. 8

    Beri tambahan penyedap, garam atau gula. Koreksi rasa

  9. 9

    Masak hingga mendidih dan ayam empuk.

  10. 10

    Siap disajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Citra
Citra @Citra_annapurna
pada
Sidoarjo
Mrs. AnnapurnaSuka masak , Suka moto , dan Suka kucing 😄Selamat Datang di Akun saya 💜💜💜
Lebih banyak

Komentar (2)

Rinda Syahriano
Rinda Syahriano @cook_14380345
Ini ladakunya 1 sachet kecil dipakek semuanya ya?

Resep Serupa