Oseng mbangkates /bunga pepaya

Sebelumnya tidak suka olahan dari pepaya , konon pahit .
Setelah nikah, suami koq suka sekali dengan olahan pepaya . Baik dari daun nya , buah yg muda , bunga , bahkan pucuk nya atau biasa disebut umbut .
Jadilah saya belajar mengolahnya . bagaimana menghilangkan rasa pahit nya . tanya sana sini . dan akhirnya jatuh cinta dengan olahan oseng mbangkates ini . enaak .
Oseng mbangkates /bunga pepaya
Sebelumnya tidak suka olahan dari pepaya , konon pahit .
Setelah nikah, suami koq suka sekali dengan olahan pepaya . Baik dari daun nya , buah yg muda , bunga , bahkan pucuk nya atau biasa disebut umbut .
Jadilah saya belajar mengolahnya . bagaimana menghilangkan rasa pahit nya . tanya sana sini . dan akhirnya jatuh cinta dengan olahan oseng mbangkates ini . enaak .
Cara Membuat
- 1
Potek² bunga pepaya, cuci bersih, lalu remas² dengan 2 sdm garam. diamkan sambil didihkan sepanci aer yang diceblungkan 7 lembar daun jambu biji. setelah mendidih, masukkan bunga pepaya. rebus sampe empuk. Jika sudah empuk, tiriskan lalu bilas cuci bersih. Tujuan nya. agar bunga pepaya tidak terlalu pahit.
- 2
Iris² semua bumbu lalu tumis sampai layu. masukkan juga daun salam dan lengkuas. setelah layu, masuk kan rebusan bunga pelaya tadi. oseng² sampe tercampur semua bumbu. masukkan gula garam micin koreksi rasa. matikan dan oseng² mbangkates sudah bisa dinikmati sebagai pelengkap nasi.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Oseng bunga pepaya Oseng bunga pepaya
Jika mantengin resep ini pasti yg awalnya tidak suka bunga pepaya pasti langsung jatuh cinta😁👌#cookpedcommunity_borneo#cookpedcommunity_indonesia Pawon Lezat -
Oseng bunga pepaya Oseng bunga pepaya
Mumpung suami dinas luar masak oseng bunga pepaya dicampur ikan teri kayaknya enak. Karena suami ga begitu suka masakan yg pahit gini. Ratih Subekti -
Oseng bunga pepaya Oseng bunga pepaya
Coba2 masak bunga pepaya. Dapat resep katanya anti pahit... daaannnn taraaaa.... wenaaakkkkk...bikin nasi habis..hahaha Ermanitta -
Oseng Bunga Pepaya Oseng Bunga Pepaya
BismillahirrahmanirrahimOseng bunga pepaya adalah salah satu masakan paico yang bikin nagih, bikin nafsu makan meningkat 🤤. Paico apa?, pait tapi eco yang artinya pahit tapi enak.Alhamdulillah pagi ini berkesempatan cooksnap resep oseng bunga pepaya mbak @dina_khansa24, lengkap dengan tips agar bunga pepaya tidak terlalu pahit, yaitu dengan meremas-remas bunga pepaya yang sudah dicuci dan diberi garam lalu merebus bunga pepaya dengan daun jambu.Dan ternyata ibu saya punya tips yang hampir sama, tapi direbusnya bersama dengan daun singkong.Mantap. Tambah 1 lagi koleksi oseng paico saya 😉❤#semangcook_arisanfebruari25#cooksnap_dinakhansa25#semangcookhokyahokye25#cookpadcommunity_semarang#bungadapur#gas2025 Indah Mei -
Oseng bunga pepaya Oseng bunga pepaya
Mumpung lagi musim bunga pepaya, rasanya pahit-pahit enak. Dapur mami Zi -
Oseng bunga pepaya Oseng bunga pepaya
Tips agar memasak bunga pepaya tidak pahit sebelum di tumis rebus bunga pepaya dengan asam Kandis atau asam Jawa,rasa pahit dari bunga pepaya benar benar hilang dan bisa langsung di olah...#GAS2025#BungaDapur#CookpadCommunity_Palembang#CookingCommunityClass_Berbungabunga25#BancakanCeria3C2425#SalamKompakSelalu#ResepHellenHandru Hellen Handru -
Oseng Bunga Pepaya Oseng Bunga Pepaya
Bunga pepaya menjadi favorite karena rasa gurih sayur dan sedikit sensasi pahitnya.Tumis dengan bahan lain yang pas menjadikan oseng bunga pepaya semakin istimewa untuk pecinta sayur pahit sedap. Mommy Hasna -
Oseng Bunga Pepaya Oseng Bunga Pepaya
Bunga pepaya nyari di belakang rumah, dapet 1 kg lebih waktu ditimbang 😂 setelah dimasak jadi 1 piring besar 🤭Aku pakai ampo untuk menghilangkan rasa pahit di bunga pepaya nya. Melaurensia -
Oseng bunga pepaya Oseng bunga pepaya
Assalamu'alaikumBanyak yang bilang rasanya pahit tapi saya masak oseng bunga pepaya ini tidak sepahit kehidupan eaaaaa...... HeheheheNamanya juga bunga pepaya ya moms pasti ada pahitnya tapi sedikit saja masih banyak sedapnya.. HeheheSelamat mencoba.#CookpadCommunity_KalSel Chico Margaretha -
Oseng Bunga Pepaya Oseng Bunga Pepaya
#GA_TheNextLevel#CookpadCommunity_MalangMeski cuma oseng sederhana tapi bisa ngabisin nasi pinginnya nambah dan nambah terus 😆😆Bunga pepaya ini favorite saya dan saya suka masak bunga pepaya yang masih terasa ada pahit²nyaBukan berarti rasa pahit ga bisa dihilangkan,bisa banget kok sesuai selera aja mau yg ada pahit²nya atau yg tidak pahit sama sekali Tri Yunianti -
Oseng bunga pepaya Oseng bunga pepaya
Untuk mengurangi rasa pahit cuci bersih bunga pepaya sambil diremas remas, lalu rebus bunga pepaya dengan garam dan asam jawa sebelum menumis bumbu Indah Yuliana -
Oseng Bunga Pepaya Oseng Bunga Pepaya
Kemarin buka CP itu berseliweran aneka olahan pepaya, dapat surat juga dari si mamah cuma bingung mau bikin apa. Penasaran dengan si kembang gedang karena belum pernah memakannya sama sekali. Coba tanya suami katanya enak dan beliau emang suka. Mencoba menaklukkan tantangan untuk membuatnya. Sempat galau akan hasil rasa pahit dari bunga ini, coba searching tips tricknya di CP trus liat di Youtube juga. Akhirnya saya coba deh dan rasanya tidak sepahit yang saya bayangkan walau masih terasa ada pahit²nya macam pare lah dan kata suami untuk ukuran bunga pepaya ini tidak termasuk pahit katanya, wuaahh senangnya. Tapi masih penasaran dan mau coba lagi dimana ingin rasanya benar² terbebas dari rasa pahit, nanti tak masukin kolom tips ya klo sudah teruji benar tidak pahit sama sekali 🤭. Inspirasi salah satu tips dan resep sekarang saya terinspirasi dari sang legend eyang puji, hatur nuhun ya eyang 🤗.Source : Puji Winarnihttps://cookpad.wasmer.app/id/resep/14376017-tumis-bunga-pepaya-kecombrang?invite_token=ThDWe894tLQ37vGtTEggZfZs&shared_at=1612561923#PejuangGoldenApron3#Minggu37 Eva Dwi
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar