Semur jengkol pedas manis

Nuke Avianti
Nuke Avianti @cook_6006772

Menu kesukaan keluarga tercinta

Semur jengkol pedas manis

20 orang berencana membuat resep ini

Menu kesukaan keluarga tercinta

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

60 menit
6-8 porsi
  1. 1 kgjengkol rendam semalaman dgn kopi
  2. Bumbu
  3. 10 siungbawang merah
  4. 6 siungbawang putih
  5. 5 butirkemiri
  6. 5 buahcabe merah besar
  7. 8 buahcabe rawit merah
  8. Salam
  9. sereh
  10. laos
  11. penyedap rasa, lada
  12. Gula, garam,
  13. Kecap manis
  14. Minyak goreng
  15. Air
  16. Kopi untuk merebus jengkol

Cara Membuat

60 menit
  1. 1

    Cuci bersih jengkol yg sdh direndam rebus dgn kopi smp empuk angkat buang kulitnya cuci bersih lalu geprek smp agak pipih

  2. 2

    Haluskan bumbu tumis bumbu smp harum masukan salam, sereh, laos dan jengkol aduk rata tambahkan air,kecap manis,gula, garam, penyedap rasa,lada aduk rata tes rasa tunggu smp air berkurang dan bumbu meresap angkat sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Nuke Avianti
Nuke Avianti @cook_6006772
pada

Komentar

Resep Serupa