Chewy brownies gluten free

Satu recook lagi buat teh Indry Hapsari dalam rangka yaumul miladnya tanggal 20 maret kemarin.
Semoga sehat terus, panjang umur, bahagia selalu, persoalannya dimudahkan dan doa-doanya diijabah Alloh Swt. Amiin
Brownies lagi, kali ini gak pake tepung terigu, diganti tepungnya jadi gluten free, pengen diet, xixixi. Semoga suka dengan recook ini ya teh 🥰🥰.
Sumber : Indry Hapsari @indryhapsari914 dan Herlin Wulan @herlinwulan dengan modifikasi
#GoDaanGA_Indry
#GoDa_Paders
#Cookpad_Paders
#KomunitasPaders
#MasakItuSaya
#BagikanInspirasimu
#cookpadcommunity_jakarta
#cookpadindonesia
#GA_TheNextLevel
#GAweek43
Chewy brownies gluten free
Satu recook lagi buat teh Indry Hapsari dalam rangka yaumul miladnya tanggal 20 maret kemarin.
Semoga sehat terus, panjang umur, bahagia selalu, persoalannya dimudahkan dan doa-doanya diijabah Alloh Swt. Amiin
Brownies lagi, kali ini gak pake tepung terigu, diganti tepungnya jadi gluten free, pengen diet, xixixi. Semoga suka dengan recook ini ya teh 🥰🥰.
Sumber : Indry Hapsari @indryhapsari914 dan Herlin Wulan @herlinwulan dengan modifikasi
#GoDaanGA_Indry
#GoDa_Paders
#Cookpad_Paders
#KomunitasPaders
#MasakItuSaya
#BagikanInspirasimu
#cookpadcommunity_jakarta
#cookpadindonesia
#GA_TheNextLevel
#GAweek43
Cara Membuat
- 1
Siapkan bahan-bahannya.
- 2
Lelehkan dark cooking chocolate, margarin, dan minyak goreng bersih.
- 3
Kocok dengan whisk telur ayam dan gula pasir hingga gula larut. Masukkan lelehan coklat, aduk rata.
- 4
Masukkan ayakan tepung beras, tepung tapioka, tepung maizena, dan coklat bubuk, aduk rata. Akan jadi adonan kental dan berat.
- 5
Tuang adonan ke dalam loyang kotak ukuran 20x20x4cm yang diolesi margarin dan dialasi kertas roti. Pasang sekatnya yang sudah diolesi minyak goreng. Lalu beri topping.
- 6
Panggang dalam oven dengan suhu 150 derajat celcius selama 30 menit. Angkat.
- 7
Angkat sekatnya, keluarkan dari loyang. Siap disajikan.
Resep Serupa
-
Chewy brownies gluten free Chewy brownies gluten free
Bismillahirrahmanirrahim....Sudah lama pengen banget brownies gluten free. Akhirnya kesampaian. Moist banget suka aku 🥰.Source: mbak Risa @mamafathan#GenkPejuangDapur#GenkPeDa_Eksis#CooksnapAdmin_Risa#CookpadCommunity_Malang#anies_kitchen anisatur raehan -
Chewy Brownies Gluten Free Chewy Brownies Gluten Free
Dalam rangka menghabiskan tepung Gluten Free dirumah. Sayang kalo gak kepake suka tau2 kadaluarsa anggit_pratika -
Chewy Gluten Free Brownies Chewy Gluten Free Brownies
Saya suka banget brownies, jadi suka penasaran liat brownies model baru. Pas di resepnya Mbak Juni ada brownies kukis gluten free, jd penasaran dunx kitee.. Cuman tyt ada 'kecelakaan' walhasil kukisnya meleber meskipun tetep renyah dan enak. Krn ud gemes duluan, akhirnya sisa adonannya saya panggang aja.. Ternyata jadinya bagus. Shiny crustnya keluar, dan hasil dalamnya chewy dan garing, pas untyk menambah #MomenManis 😘👌🏻 Ngga percaya.? Yuks cobain.. 😊#BerburuCelemekEmas#Resolusi2019 #Week23#Cookpadcommunity_JakartaSource: Juni Dwianggiani Andika Shelly -
Chewy Brownies - Gluten Free Chewy Brownies - Gluten Free
⏰ 2022.11.30 ⏰Resep : @ClarissakitchenRebake : Cezie's KitchenTerima kasih resepnya mb. @Clarissakitchen mudah buatnya seneng browniesnya tinggi.. rasanya mantaaapp..#PejuangGoldenBatikApron#Bakerpad_Community#Bakerpad_GlutenFree Cezie Liem -
Chewy Brownies (Gluten Free) Chewy Brownies (Gluten Free)
Bikin lg brownies tp yg chewynya, hhhmmm...beneran kaya makan permen coklat versi brownies.Paksu sm anak lanang aja ketagihan g sampe sehari aja udh ludes, sampe suami bilang 👨: "Bu...bikin browniesnya pake apaan sih enak bngt gini, g berhenti deh ngunyemnya ini bu. "Duh..melting deh suami bilang gini 😍😍😍Makasih Mba Arti, berkat resepnya jd sukses bikin chewy browniesnya. Cuma gagal di potongan coklat yg harusnya jd hiasan di atas brownies, malah mendem. Tp jd surprise pas makan browniesnya krn makin nyoklat 🤤.Dan sy ganti terigunya pake tepung gluten free, jd aman makan banyak jg g kembung di perut 😁Source: Arti Winarni#PejuangGolden Apron3#Week37#RecookDepok_ArtiWinarni#CookpadCommunity_Depok#OlahanCoklat Nurul_SaNia -
-
Chewy brownies Chewy brownies
Mama love you💕💕 ❤️ for my beloved children... cemilan manis yang mudah dibuat, cepat dan enak. Buat yg suka tekstur chewy pasti suka brownies ini.Resep diambil dari dapur VY.Tips biar keluar shiny crust:- aduk gula sampai benar2 larut- komposisi coklat batang harus lbh byk dr tepung- sblm panggang, diamkan dulu 5 menitan.Yuks dicoba, no mixer, just use ur whisk ballon😘 Dapur Mulia -
Cookies brownies gluten free Cookies brownies gluten free
Alhamdulillah setelah ikut #BelajarMasakBarengKomunitas , Brownies Gluten Free dengan Nara sumber Mba @ikawardaa dengan menggunakan tepung mocaf Ladang Lima . Kebetulan sekali Cookpad Indonesia berkolaborasi dengan Tepung Mocaf Ladang Lima yang diprakarsai Ci @kristinaheryawati terima kasih . Tepung yang bebas gluten , tanpa pengawet , kaya serat serta Indek Glikemik rendah . COOKIES BROWNIES GLUTEN FREE rasanya renyah , tidak terasa sama sekali terbuat dari tepung mocaf Ladang Lima , nyoklat banget Alhamdulillah shiny crustnya muncul bikin semangat untuk mencoba lagi .#BelajarMasakBarengKomunitas#KelasBrowniesGlutenFree#CookpadCommunity_Bandung#kemauandankemampuan Puji Winarni -
Chewy Brownies Chewy Brownies
Alhamdulillah percobaan pertama bikin chewy brownies langsung berhasil keluar shiny crustnyaa. Ini resepnya erlina lim yang dishare oleh mbak indry hapsari Dari pawon alit. Coklat batangnya sy tambah jadi sekitar 200 gr. Nah..saya tulis resep aslinya yaa..Blog: https://muyass.com/ Muyassaroh -
Cookies Brownies gluten free Cookies Brownies gluten free
Alhamdulillah. Setelah sekian lamaaaa banget masukin tepung mocaf ke keranjang akhirnya check out juga. Rejeki nih, kebetulan juga dapat promo dari Tok*pedia jadi tepung mocaf + cookies blackmond cuma kena 300 rupiah aja. MasyaAllah..Udah lama pengen coba brownies gluten free. Tapi kalau coba2 resep rasanya eman-eman. Beli tepungnya effort banget soalnya. Harus online. Belum tau toko mana yg jual disini..Alhamdulillah nya lagi kok ya bertepatan sama event cookpad bulanan dari mbak @ikawardaa . InsyaAllah anti gagal nih. Langsung belanja ke tobaku. Lanjut eksekusi.Tepung mocaf ini punya aroma khas singkong yang agak manis. Tips Menggunakan Tepung Singkong (Mocaf) dalam Pembuatan Cake-Kurangi Takaran Tepung 25-30% dari resep dengan formula terigu.- Untuk cake yang fluffy, takaran tepung dapat dikurangi lagi 15-20% dan ditambahkan dengan tepung pati (jagung, kentang, arrowroot)- Takaran Gula bisa dikurangi karena tepung singkong (mocaf) sudah memiliki rasa manis alami dari singkong.Pembuatan Cookies- Tepung Singkong (mocaf) dapat menggantikan 100% tepung terigu, tanpa mengubah takaran telur dan lemak.#BelajarMasakBarengKomunitas #KelasBrowniesGlutenFree #Cookpadcommunity_Surabaya Nayirotul Faiqoh -
Gluten free brownies Gluten free brownies
Lagi kangen makan bronies, karena lg mengurangi tepung2an dan manis cus bikin sendiri bronies gluten free rkusumawardani -
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar (12)