Sambelan Ati Kentang Praktis Mudah

Josephine Brightnessa @jbrightnessa
Cara Membuat
- 1
Goreng kentang hingga matang, sisihkan.
- 2
Tumis bumbu halus dan daun jeruk hingga wangi, lalu masukan ati ayam.
- 3
Ketika hati ayam mulai matang, masukan buncis. Beri sedikit air bila perlu.
- 4
Beri gula dan garam sesuai selera, lalu masukan kentang yang sudah digoreng.
- 5
Aduk sekali-sekali agar hati tidak hancur lalu masak hingga mengering
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Sambal Goreng Ati Kentang Praktis Sambal Goreng Ati Kentang Praktis
Disebut praktis karena saya menggunakan bumbu jadi Bamboe. Bumbu yang saya gunakan adalah bumbu balado. Memang ada bumbu sambal goreng dari indofood tapi kayanya yang lebih cocok digunakan untuk sambal goreng adalah bumbu balado ini. Dan ini adalah sambal goreng ati ayam pertama setelah 8 bulan berada di sini, karena ati ayam adalah barang langka di sini :) Reza ー レザ -
-
-
Sambal kentang praktis Sambal kentang praktis
Kalo membuat sambal kentang... Jadi teringat masakan mama. Biasanya menu ini jadi salah satu menu wajib pas imlek. Tapi yang saya buat ini beda yaa. Saya membuatnya sepraktis dan sesimple mungkin... Ririe -
Sambal Goreng Ati Mudah Praktis Sambal Goreng Ati Mudah Praktis
(3) Salah satu favorit suami juga, resepnya simpel dan mudah. Biaya juga terjangkau. Seperti sebelumnya ekstra pedas. Selamat mencoba! ~yessi -
-
Sambal goreng kentang dan ati praktis Sambal goreng kentang dan ati praktis
Sambal goreng kentang dan ati menggunakan bumbu instan desaku Ayah Hobi Masak -
Sambelan Kentang Ati Sapi Sambelan Kentang Ati Sapi
Menu yang satu ini cocok sekali untuk temen nasi, dan juga sebagai temen tumpeng,, ditambah ati sapi menambah gurih dan enak.. Nuhun resepnya teh @YuThy73 ati ampela aku ganti ati sapi ya teh tapi tetep endul 🥰.#Sambelankentangatisapi#ComboBabaturan_JantungHatiSanthy#CookpadCommunity_Bogor#GenerasiAprontis#Week47#BALONChallenge#JantungHatiku#Week25 Desi -
Sambelan Ati Ampla Kentang Sambelan Ati Ampla Kentang
BismillahSajian akhir pekan yg laris manis, sebagai pendaping sayur bening bayam.. woww sungguh pasangan yg passsLove bangetttMaasyaaAllahTabarakallah#CookpadCommunity_Depok#GenerasiAprontis#MasakSetiapBagian#MasakSetiapBagianAyam Mutabikh Uwmi (مطبخ اومي) -
Sambal kentang praktis Sambal kentang praktis
Alhamdulilah bersyukur sekali punya tetangga baik.pagi2 sudah di antar kentang.dan kita eksekusi jadi sambal kentang yang praktis#PerjuangGoldenBatikApron Mely Hartati
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/14858307
Komentar