Ayam cabe hijau

siti munawaroh
siti munawaroh @sitimunawaroh13

Biar rasanya pedas aku tambahkan rawit merah ya Bun 🤗

Ayam cabe hijau

38 orang berencana membuat resep ini

Biar rasanya pedas aku tambahkan rawit merah ya Bun 🤗

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
2 orang
  1. Ayam 3 potong bagian lemak (paha atas dan paha bawah)
  2. 6 buahCabai hijau
  3. 5 buahRawit merah
  4. 2 buahBawang putih
  5. 1 batangSereh
  6. Bumbu penyedap (gula, garam, kaldu ayam, mecin)
  7. Minyak

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Goreng ayam sampai kecoklatan lalu angkat

  2. 2

    Belender kasar cabai dan bawang putih

    Lalu tumis hingga harum ajh ya

  3. 3

    Tambahkan air sedikit ajh, masukan penyedap dan ayam yg digoreng tdi biar empuk

  4. 4

    Masak sampai air menyusut dan berminyak sambalny

    Koreksi rasa lalu sajikan 🥰

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
siti munawaroh
siti munawaroh @sitimunawaroh13
pada

Komentar

Resep Serupa