Pizza Homemade Oven

shaffa tiffanny
shaffa tiffanny @shaffacooking74
Jakarta

Dough Pizzanya saya lihat dari youtubenya Devina Hermawan tapi untuk toppingnya saya modif sendiri. Resep ya praktis banget gak pake ulen dan proofing.

Pizza Homemade Oven

Dough Pizzanya saya lihat dari youtubenya Devina Hermawan tapi untuk toppingnya saya modif sendiri. Resep ya praktis banget gak pake ulen dan proofing.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Bahan Adonan
  2. 135 gramair hangat
  3. 7 gramragi
  4. 7 gramgula pasir
  5. 3/4 sdtgaram
  6. 1,5 sdmOlive oil
  7. 1 sdmMadu
  8. 250 gramterigu protein sedang (saya protein tinggi)
  9. Topping
  10. 250-300 gramsaos spaghetti instan
  11. 2 siungbawang putih cincang
  12. 1/2 buahbawang bombay
  13. 1/2 sdtgaram
  14. 1/4-1/2 sdtgula
  15. 1/2 sdtLada Hitam
  16. Sosis
  17. Smoked beef
  18. Keju mozzarella
  19. Oregano

Cara Membuat

  1. 1

    Kita buat saus toppingnya dulu yaa...
    Tumis bawang bombay dan bawang putih sampe harum lalu masukanbumbu spghetti instan. Tambahkan garam, lada hitam dan gula.

  2. 2

    Masukan saus ke dalam blender..lalu blend sampai halus semuanya. Pindahkan ke mangkuk, sisihkan.

  3. 3

    Adonan Pizza:
    Aduk air hangat, ragi dan gula pasir. Diamkan sampai berbuih

  4. 4

    Masukan garam, madu dan olive oil aduk rata

  5. 5

    Tambahkan Tepung terigu lalu aduk hingga adonan menyatu

  6. 6

    Alasi permukaan meja atau alas kerja dengan minyak lalu ulen sebentar adonannya lalu bagi 2

  7. 7

    Pipihkan adonan sesuai dengan ukuran loyang yang akan digunakan (saya pake 2 buah loyang 24 cm)

  8. 8

    Tuauk2 adona dengan garpu lalu tambahkan saus, sosis, smoked beef dan keju mozzarella lalu tamuri dengan oregano bubuk.

  9. 9

    Masukan dalam oven suh 220 derajat panggang selama 15 menit atau sampai matang

  10. 10

    Selesai dan siap disantap

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
shaffa tiffanny
shaffa tiffanny @shaffacooking74
pada
Jakarta
Mom of 2... suka travelling,mencoba resep2 masakan masih terus belajar dlm hal perbakingan 😁
Lebih banyak

Resep Serupa