Tumis Kerang Kupas Pedas Gurih Nikmat

Tasya
Tasya @syasya15
Lampung

Tumis Kerang Kupas Pedas Gurih Nikmat

12 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

45 menit
  1. 1/2 kgkerang kupas, cuci bersih
  2. 3 siungbawang merah, iris
  3. 3 siungbawang putih, iris
  4. 5 buahcabai merah, iris menyerong
  5. 5 buahcabai setan, iris tipis menyerong
  6. Secukupnyabawang daun, iris menyerong
  7. 2 lembardaun salam
  8. 1 batangserai, geprek
  9. 2 cmlaos, geprek
  10. 1 sdmsaos tiram
  11. 1 sdmkecap
  12. 1 sdmsaos pedas
  13. Secukupnyaair
  14. Secukupnyagaram
  15. Secukupnyapenyedap rasa (aku pakai penyedap jamur)
  16. Secukupnyaminyak

Cara Membuat

45 menit
  1. 1

    Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum. Masukkan daun salam, laos, serai, cabai merah dan cabai setan sampai harum.

  2. 2

    Masukkan kerang yang sudah di cuci bersih, aduk2 sampai rata. Tambahkan 1 gelas air.

  3. 3

    Masukkan kecap, saos pedas, dan saos tiram. Kemudian tambahkan garam dan penyedap rasa secukupnya.

  4. 4

    Kemudian biarkan sampai air meresap, dan aduk sesekali.

  5. 5

    Cicipi rasa. Bila sudah meresap dan air sedikit matikan api. Hidangan siap di makan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Tasya
Tasya @syasya15
pada
Lampung

Komentar

Resep Serupa