Cara Membuat
- 1
Cuci bersih gurita lalu lumuri dengan perasan jeruk nipis, diamkan 10 menit.
- 2
Iris bawang putih,bawang merah,bawang bombay, jahe, cabe rawit, cabe kriting dan daun bawang
- 3
Tumis semua bahan iris kecuali bawang daun.
- 4
Lalu masukan gurita, oseng² sebentar, lalu masuka saos sambal, saos tomat, kaldu jamur, royco, lada dan gula
- 5
Aduk² sampai rata, biarkan 5 menit sampai air sedikit surut, koreksi rasa.
- 6
Lalu siap di sajikan.
Resep Serupa
-
Gurita Asam Pedas Manis Gurita Asam Pedas Manis
Perjuangan banget, soalnya amis dan ga tega mau masaknya rosvita ulandani -
Gurita Saus Asam Manis Pedas Gurita Saus Asam Manis Pedas
Semoga bermanfaat, ditunggu re-cook nya ya mom :) ANDIN -
Gurita Asam Pedas Gurita Asam Pedas
Resep perdana yg pengen aku share di Cookpad adl Gurita Asam Pedas krn hari ini masaknya itu hihihi..Gurita dan cumi itu serupa tapi tak sama. Kalo aku jujur lbh suka gurita krn dagingnya lbh tebel dan harga lbh murah (biasa lah emak2 pengiritan wkwkkw). Cuman gurita itu lbh amis drpd cumi. Jadi utk ngakalinnya, sebelum dimasak guritanya aku marinasi pake jahe dan jeruk nipis lalu aku goreng dl setengah matang.Oke deh resepnya di bawah ya.. semoga suka dan jangan lupa share recooknya yaa 😘#CookpadCommunity_Bandung#CookpadCommunity_Solo#masaksekeluarga#gurita#seafood Resep Mandut -
-
-
Gurita Pedas Manis Gurita Pedas Manis
Tadinya mau buat gurita saus padang. Tp gak jd, malah jdnya masak asam manis.. 😁 Ken -
Gurita Asam Manis Pedas Gurih Gurita Asam Manis Pedas Gurih
Udah agak lama menyukai makanan satu ini walaupun sebelum matang terlihat tidak cantik, tapi setelah dibumbui, Makanan ini rajanya bikin ngiler, awalnya suka beli, lama-lama belajar masak sendiri, dan ternyata hasil masakannya lebih enak dari pada beli, bikin sendiri selain bisa bikin sesuai keinginan hati, dan juga jauh lebih hemat dan pastinya lebih sehat... 👍👍👍 In'am Nafila Solihin -
-
Gurita Asam Manis Gurita Asam Manis
Di rumah Saya dan Kakak bergantian memasak, nah kebetulan ada Frozen Gurita yang dibeli Kakak udh lama nganggur. Akhirnya Saya olah aja jd Gurita Asam Manis karena Adik Saya suka sekali olahan seafood Asam Manis. Zara Zein -
-
Gurita asam manis pedas Gurita asam manis pedas
Resep ini saya terispirasi dari korean food yang saya aplikasikan memakai bahan lokal yang bisa gampang di temukan di pasar tradisional Chef azka -
Gurame Asam Pedas Manis Gurame Asam Pedas Manis
Pertama kali coba menu ini dan rasanya endeess Indirapupu
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/15684851
Komentar