Sambal goreng kentang sederhana

Re_view @cookre_view
Cara Membuat
- 1
Kupas kentang, kemudian potong dadu kemudian Bersihkan Lalu goreng sampai matang. Tiriskan
- 2
Goreng bumbu halus, daun salam,daun jeruk,lengkuas tambahkan garam gula penyedap rasa, koreksi rasa. Setelah harum masukan santan kental lalu aduk hingga menyusut dan mengental
- 3
Masukan kentang yg sdh di goreng aduk.
- 4
Tunggu beberapa saat hingga bumbu dan kentang tercampur rata dan terlihat tanak, kemudian angkat
- 5
Sambel goreng kentang sederhana siap disajikan.
- 6
Selamat mencoba. Dan jangan lupa share hasil masakannya ya moms. 🤩🤩
Resep Serupa
-
Sambal goreng kentang sederhana Sambal goreng kentang sederhana
Memanfaatkan apa yang ada di kulkas 😁 Afatar_ -
Sambal goreng kentang sederhana Sambal goreng kentang sederhana
Cocok untuk anak kost dan simple banget bahan n masaknya Widhi Wahyu Nirwani -
Sambal goreng kentang sederhana Sambal goreng kentang sederhana
Misua suka banget sambal goreng kentang Hilmi Yuniar -
Sambal goreng kentang sederhana Sambal goreng kentang sederhana
Sengaja beli kentang dari kemaren belom dimasak mau dibikin ini... Sity Triana -
Sambel goreng kentang sederhana Sambel goreng kentang sederhana
BISMILLAH...Tiba tiba pengen telur puyuh tapi bosen kalau hanya di rebus aja. Akhirnya pakai 3 bumbu utama andalan saya cabe, bawang putih dan bawang merah. santi -
Sambal Goreng Kentang sederhana Sambal Goreng Kentang sederhana
👉 Sambal Goreng Kentang & Tempeanna pingin berbagi resep buat follower anna khusunya temen" cewek yg hoby masak atau yg lagi belajar masak, intinya kita sama" belajar masak, soalnya anna jg blum pinter bgt masaknya. 😆Anna harap resep2 yg anna share bisa bermanfaat buat kalian. 😍So, yuk masak 😉Ini simple banget bkinnya.Recook ya kalo kalian udah nyoba resep dari anna.😚#5resepterbaruku Annfoodies -
Sambel goreng kentang sederhana Sambel goreng kentang sederhana
Masak yg simple* aja hari inilaaah ..Menu favorit diri sendiriSoalnya dirumah yg suka cuma saya sendiri😄Masak masak sendiri makan makan sendiri #eh malah nyanyi 😂😂😂 endah_ -
Sambal Goreng Kentang Sederhana Sambal Goreng Kentang Sederhana
niatnya mau buat kentang dan tempe balado tetiba kelebihan air pas masak jadi dimodifikasi jadi sambal goreng kentang 😁😁 exofit -
Sambal Goreng Kentang Sederhana Sambal Goreng Kentang Sederhana
Ngabisin stok kentang yang ada dirumah... Alfina -
Sambal goreng kentang *sederhana* Sambal goreng kentang *sederhana*
Iseng masak ini karena kepengen seperti masakan di warung makan tetangga.... Yuli Sekaringtyas
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/15885421
Komentar