Balado Terong Ungu Pedas 😚

Wuland Rahimaha
Wuland Rahimaha @dwi_wuland
Yogyakarta

Option lain dari persambalan😁, rasanya sedep pedes manis , yuukz cap cuuz..

Let's cook 😍😍

Balado Terong Ungu Pedas 😚

9 orang berencana membuat resep ini

Option lain dari persambalan😁, rasanya sedep pedes manis , yuukz cap cuuz..

Let's cook 😍😍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
2 orang
  1. 2 buahterong ungu ukuran sedang
  2. 10 bijicabe merah besar
  3. 4 bijicabe rawit merah (boleh di kurangi kalau tidak suka pedas)
  4. 4 siungbawang putih
  5. 3 siungbawang merah
  6. 1/4 kepinggula merah ukuran sedang
  7. 250 mlair / santan (me : pake air)
  8. Secukupnyagaram
  9. Secukupnyakaldu jamur/kaldu ayam
  10. Bawang goreng untuk taburan

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Potong terong sesuai selera, kemudian goreng setengah matang,angkat dan tiriskan

  2. 2

    Rebus cabe-cabean biar mudah untuk uleknya.

  3. 3

    Haluskan bawang putih,bawang merah,cabe rebus dan garam.

  4. 4

    Tumis bumbu halus sampai harum dan masukan gula Jawa aduk hingga merata, kemudian masukan air setelah itu masukan terong yg sudah di goreng.aduk kembali hingga rata.

  5. 5

    Cek rasa dahulu,jika sudah pas angkat dan sajikan dengan nasi hangat.

  6. 6

    Selamat mencoba dan jangan lupa kirim cooksnapnya ya 🥰🥰

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Wuland Rahimaha
Wuland Rahimaha @dwi_wuland
pada
Yogyakarta
Ibu yang sedang belajar masak 😁
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa