Ayam Saus Telur Asin

Mom Ina's Kitchen @cook_4702457
Sekeluarga Pencinta Ayam.. jd musti kreatif buat Variasi dari Ayam.. dan pastinya ini Gluten free Dong..
Ayam Saus Telur Asin
Sekeluarga Pencinta Ayam.. jd musti kreatif buat Variasi dari Ayam.. dan pastinya ini Gluten free Dong..
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
-
Ayam Saus Telur Asin Ayam Saus Telur Asin
Minggu, 9_2_2020Sudah lama nyimpan royco saus telur asin, lihat ada dada ayam dikulkas langsung cuz 👌simple gak ribet 😊#Resepalgis#AyamSausTelurAsin#CookpedIndonesia#Cookpedcommunity_Pasuruan Titin Gisa -
-
Ayam Saus Telur Asin Ayam Saus Telur Asin
Saat belanja sempat melihat bumbu saus telur asin tampak praktis menurutku. Sama seperti ibuku beliau senang masakan yang praktis untuk ayam sebab kesibukannya. Jadi wajib dicoba untuk menu makan siang hari ini. Gurih berasa tekstur telur asinnya, hanya saja tidak bisa memasukkan potongan ayam terlalu banyak cukup 12 potong ayam goreng tepung berpotongan mini. Sausnya tidak terlalu banyak hanya melumuri permukkannya saja, maka kesebut ayam balur saus telur asin. Jika saus telur asinnya ingin lebih banyak bisa membuat dari 2 bungkus bumbu saus telur asinnya.#PejuangGoldenApron2#Saturesepsatupohon#SemuaTentangIbu#MakananFavoritIbu#Cookpadcommunity_Kalbar#ResepMamaEra#ResepMasakanMamaEra Priska Koes -
Ayam Saus Telur Asin Ayam Saus Telur Asin
Salah satu menu favorit keponakan kalo dateng adalah Ayam Saus Telur Asin. Ini saya pakai Royco Saus Telur Asin. Biasanya suka pakai Knorr.Sausnya enak di buat pakai tambahan susu. Pakai 100ml untuk hasil yg lebih basah. Saya hanya pakai 50ml karena lebih suka yang kering.#ayamsaustelurasin #bundaei #ayamgoreng #ayamtelurasin #olahanayam #masakcepat #masakmudah #homecook #cookpad_id #HidanganFavoritAnak #Pais_Susususuan #CookpadCommunity_Bandung Bunda Ei -
-
Ayam Saus Telur Asin Ayam Saus Telur Asin
Bikinin anak bayi 1+ biar gak bosen makan ayam cincang. Double protein dan lemak juga yaah jadinya. Alhamdulillah anaknya doyan, lebihnya juga bisa dimakan ibuknya 😝 Nicky Surya Utari -
Ayam Saus Telur Asin Ayam Saus Telur Asin
Ayam fillet juga bisa dimasak dengan saus telur asin ini. Bisa juga ayamnya diganti dengan udang atau cumi supaya rasanya lebih WOW. zhen li -
Ayam Saus Telur Asin Ayam Saus Telur Asin
Akhirnya bikin menu yg lg seliweran dimana2😁 gpp telat yg penting enak dan bikin ga berenti makan (emang doyan makan)😬😬 dapurmikha -
Ayam Saus Telur Asin Ayam Saus Telur Asin
Menu restoran nih,,mahal dan dikit.Lagi lagi mending bikin sendiri deh,,rasanya sama enak,,bikinnya jg simple. Shanti Tristianti -
Ayam Saus Telur Asin Ayam Saus Telur Asin
Pas lagi seneng -seneng nya sama saus telur asin, jadi apa-apa di sausin telur asin 😀. Sajian super simpel dan tanpa ribet#PejuangGoldenApron3#Minggu38#PekanRayaAyam#PekanPosbarAyam#AyamBerjemur Imania_Rose -
Ayam Saus Telur Asin Ayam Saus Telur Asin
Akhir-akhir ini, salted egg yolk chicken booming banget. Terdapat salah satu tempat makan di jakarta yang menjual menu tersebut. Dan katanya sih enak banget... Karena saya tinggal di daerah lampung dan tempat tersebut hanya di jakarta. Jadi saya tidak bisa mencicipi nya:( hmmmm ya sudah lah. Kita buat aja dirumah. Nggak kalah enak pokoknya. YUM! Nazalni Ahzam
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/16037781
Komentar