Semur Telur Kecap

Zahra Noor Aulia @zahranooraulia
Resep Semur Telur Kecap sederhana, tapi rasanya mantap bikin nagih.
Semur Telur Kecap
Resep Semur Telur Kecap sederhana, tapi rasanya mantap bikin nagih.
Cara Membuat
- 1
Rebus telur hingga matang, kupas kulitnya, lalu goreng sebentar di minyak panas sampai kulitnya sedikit keras.
- 2
Haluskan bawang merah, bawang putih, kemiri, ketumbar dan merica.
- 3
Tumis bumbu yang sudah dihaluskan hingga harum.
- 4
Masukkan telur, tambahkan air. Masukkan lengkuas dan daun salam.
- 5
Masukkan saus tiram, kecap manis, garam, gula pasir, kaldu bubuk. Aduk rata.
- 6
Masak hingga airnya sedikit berkurang dan kuah agak mengental. Koreksi rasa.
- 7
Semur Telur Kecap siap disajikan.
Pencarian Teratas di
Resep Serupa
-
Semur telur kecap Semur telur kecap
Source: Neri MulyaTiap hari ada aja telur dari ayam sendiri ,selain di rebus dan di dadar biasanya enak di bikin semur, nyobain resep dari bunda neri mulya, karena ada yang ngga suka telur bulat jadinya di ceplok, dan saya kasih tambahan daun bawang sama tomat juga, terima Kasih resepnya bun 🙏#ResepTelurkuMendunia#PejuangGoldenApron3#CookpadIndonesia#MasakItuSaya#cookpadcommunity_Indramayu#cookpadcommunity_temanggung Mamah AL -
Semur Ayam Kecap Semur Ayam Kecap
Mau bikin semur ayam kecap tapi mau bikin yg sesimple mungkin. Ini merupakan semur ayam kecap yg menurut saya memakai bumbu yg paling sederhana tapi rasanya tetap mantapp. Dyahkusuma Anindita Yudhiswara -
-
Semur Ayam Kecap Praktis Semur Ayam Kecap Praktis
Mendadak pagi ini anak" pengen makan ayam alhasil yg praktis saja kita masak semur ayam kecap ...disajikan selagi hangat + ditaburi bawang goreng hmm enak mantap bunda 😁 @bundaazhar13 -
Semur Telur dan Ayam Kecap Bumbu Sederhana Semur Telur dan Ayam Kecap Bumbu Sederhana
Memasak semur kecap menjadi kesukaan tersendiri disetiap keluarga. Kuah yang manis, tapi gurih menjadi daya tarik tersendiri. Dengan bumbu yang sederhana, bisa bikin suami dan keluarga tambah cinta 🥰 Resty Utama -
Semur telur Semur telur
Jadi aku pengen banget makan semur ayam di kantin kuliahku. Tapi sekarang masih libur. Jadi ya salah satu jalan keluarnya masak semur sendiri. Eits ternyata ayamnya habis. Ya udah deh di ganti sama telur aja. Toh rasanya sama-sama semur juga kan 😊 Bela Dwi Nurrahmah -
Telur puyuh bumbu kecap (semur) Telur puyuh bumbu kecap (semur)
Olahan semur ini bisa diganti2 menu utamanya . Kalau telur udh pasti enaknya ya 😍 Oci -
Semur Telur Tahu Tempe Semur Telur Tahu Tempe
Bedanya semur dengan bumbu kecap adalah penggunaan rempah yg lebih byk pada resep semur. Rasanya jadi lebih kuat dan khas rempah Indonesia.. LilBie -
Semur Ayam Kecap Bombay Semur Ayam Kecap Bombay
Lihat stok di kulkas bawang merah tinggal 5 siung dan sisa ayam..jadi coba bikin semur ayam kecap aja Tirai Ummu Syaddad -
Semur kecap tempe buncis Semur kecap tempe buncis
Assalamualaikum moms .Siang hari enaknya masak tempe ya moms tapi di semur kecap ditambahin sayur buncis . @lailaevy.s -
Semur Telur Betawi Semur Telur Betawi
Pertama kali bikin semur telur betawi, ternyata lebih berempah ya, endull rasanya😍😍Resep by: @cook_15371538#PejuangGoldenBatikApron#PejuangGoldenBatikApron Winni Titis -
Semur Telur Tahu Semur Telur Tahu
Mau bilang telur kecap juga boleh, tapi aku pakai bumbu semur. Hanya saja kuahnya aku kering kan jadi lebih nikmat, menu sederhana rasa istimewaCus bikin..#PejuangGoldenApron3#SetorResep#DiRumahAja#MasakOnline#MasakItuMudah#SemurTelur Ira Frappuchino
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/16073820
Komentar