Spiku Kenari Lembut(4 telur)⭐

Minie Nora(MNKitchen)
Minie Nora(MNKitchen) @minienora
Banjarmasin(Kal-Sel)

Ini hasilnya enak dan lembut,telurnya sperti semua kuningnya aja,padahal telurnya semua utuh.😊

#CookpadIndonesia
#CookpadCommunity_Kalsel
#CookpadCommunityBanjarmasin
#CookpadCommunity_Borneo

Bagikan

Bahan-bahan

  1. 4 butirtelur
  2. 8 gramsp
  3. 60 grgula pasir(aku pas,klo mo nambah,silahkn)
  4. 85 grmentega(50gr margarin+35gr butter)
  5. Bahan Kering:(diayak)
  6. 50 grtepung protein sedang
  7. 8 grtepung maizena
  8. 8 grsusu bubuk
  9. 1/2 sdtvanili
  10. Toping:
  11. sliceKenari

Cara Membuat

  1. 1

    Campur bahan kering,sisihkan,lelehkan mentega,sisihkan.

  2. 2

    Dalam suatu wadah masukan telur,sp dan gula,mixer kecepatan tinggi sampai putih mengembang,kemudian turunkan kecepatan terendah,masukan bahan kering,mixer sampai rata.

  3. 3

    Masukan mentega yg sdh dilelehkan td,mixer sebentar,matikan mixer,aduk balik pakai spatula.

  4. 4

    Tuang dalam loyang(D16,kalau mau lebih besar D18 tp ngk trll tinggi),hentak2 beberapa kali agar udara keluar,beri topping slice kenari,kemudian dioven 35 menit 170°C,api bawah 25 menit,5 -10 menit api atas bawah(test tusuk,sesuaikan oven masing2)

  5. 5

    Matang,keluarkan dari oven dan loyangnya,potong2,sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Minie Nora(MNKitchen)
pada
Banjarmasin(Kal-Sel)
Saya sangat suka memasak. tapi kadang saya dan keluarga sering juga makan di luar. hidup harus seimbang biar ngak bosan.😊Ketika suami dan anak2 bilang masakan saya enak itu merupakan kebanggaan tersendiri buat saya.Intinya bukan enak atau ngaknya tp saya selalu ada untuk mereka dengan memasak makanan kegemaran mereka yg membuat mereka senang.😘Cookpad merupakan wadah untuk belajar dan sharing tentang masakan dan tempat menuangkan resep2ku yg akan menjadi warisan buat anak cucuku kelak..thank you Cookpad😊😘😘
Lebih banyak

Komentar (16)

pras
pras @prastis
Bun maaf mau tanya....itu terigunya bener 50 gr kah? Terimakasih❤🙏🏻

Resep Serupa