Telur balado kayak di warteg

Bundarana_
Bundarana_ @bundarana_
Bekasi Dan Bandung

Jadi ceritanya suami itu doyan sama telor balado yang diwartegbada minyaknya dan merah merona. Alhasil nyoba sendiri deh bikin .

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam
4-8 orang
  1. 8 buahtelur ayam negri rebus
  2. Bahan uleg:
  3. 6bamer
  4. 6baput
  5. 15cabe merah kriting *kalau ada campur cabe tanjung
  6. 5 butirkemiri
  7. 3 buahtomat merah ukuran kecil
  8. Bumbu geprek:
  9. 1/2 ruasjahe
  10. 1/2 ruaslengkuas / laos / laja
  11. Daun salam dan sereh secukupnya *sekitar 2 atau 3
  12. Bumbu tambahan:
  13. Gula merah secukupnya sisir tipis
  14. secukupnyaGaram
  15. secukupnyaMinyak

Cara Membuat

1 jam
  1. 1

    Rebusan telur, goreng sebentar lalu tiriskan

  2. 2

    Siapkan bahan bahan lainnya.

    Mix atau uleg bumbu halusnya. Dan geprek bumbu gepreknya

  3. 3

    Panaskan minyak. Masukkan bumbu halus

  4. 4

    Tambahkan daun salam,sereh dan bumbu geprek. aduk sampai matang dan harum.

  5. 5

    Masukkan garam dan gula koreksi rasa. Jika ingin dikasih air boleh sedikit sckupnya *kalau aku tidak dikasih air ya

  6. 6

    Masukkan telur yang sudah digoreng tadi. Aduk merata dan tunggu semua menyeral sempurna.

  7. 7

    Selesai, sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Bundarana_
Bundarana_ @bundarana_
pada
Bekasi Dan Bandung
Assalamu'alaikum ...saya yulisa , saya adalah ibu rumah tangga yang punya satu anak dan sering berantakin dapur untuk coba resep resep baru untuk kluarga kecil saya :)
Lebih banyak

Komentar

Bhayazit 007
Bhayazit 007 @kokyisthebest
mkch bundarana resepny bunda aq bngt suka josss lh poko,nya

Resep Serupa