93.Ayam Woku Khas Manado

Selvia oktaviani
Selvia oktaviani @alzenabalqis
Legok Tangerang

Penasaran dengan makanan olahan ayam yang satu ini langsung ngumpulin bahan2nya&langsung mencoba eksekusi semoga rasanya sesuai ekspektasi...
Source @mrs_elika
#PejuangGoldenBatikApron
#CocomtangPost_MasakanNusantara
#CookpadCommunity_Tangerang
#KulinerAlaNusantara
#Weekly30

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

2 jam
2 orang
  1. 4 potongayam
  2. 2-3 ikatkemangi petiki daunnya
  3. 1 bhtomat belah menjadi 8
  4. 2 btgdaun bawang potong2 agak halus
  5. 2-3 sdmminyak untuk menumis
  6. Air perasan jeruk nipis&garam untuk marinasi ayam
  7. 3 btgserai ambil putihnya geprek
  8. 5 lbrdaun jeruk
  9. 3 lbrdaun kunyit iris2 halus
  10. 3 lbrdaun pandan iris2
  11. 5 bhcabe rawit utuh
  12. Secukupnyagaram
  13. Secukupnyakaldu bubuk
  14. Secukupnyaair
  15. Bumbu halus:
  16. 6 siungbawang merah
  17. 5 siungbawang putih
  18. 2 ruaskunyit
  19. 2 ruasjahe
  20. 5 btrkemiri sangrai
  21. 4 bhcabe merah keriting
  22. 5 bhcabe rawit

Cara Membuat

2 jam
  1. 1

    Pertama cuci bersih ayam kemudian beri perasan air jeruk nipis&garam diamkan beberapa saat kemudian bilas

  2. 2

    Tumis bumbu halus lalu masukkan serai,daun jeruk,daun kunyit&cabai rawit masak hingga harum&layu

  3. 3

    Kemudian masukkan ayamnya aduk rata masak hingga berubah warna lalu tambahkan air beri garam&kaldu bubuk koreksi rasa masak hingga air menyusut dengan api kecil

  4. 4

    Tambahkan daun bawang,irisan tomat,kemangi&daun pandan aduk rata masak sebentar lalu angkat...
    Siap disajikan...

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Selvia oktaviani
Selvia oktaviani @alzenabalqis
pada
Legok Tangerang
saya suka mencoba hal2 baru tentunya dalam memasak sehingga saya ingin membuat masakan apa saja yang disukai keluarga,bergabung dicookpad 24 januari 2022
Lebih banyak

Komentar (4)

Resep Serupa