Gurame bumbu kuning

14 orang berencana membuat resep ini
Fiqi
Fiqi @cook_16810909
Semarang

Dapet ikan dari budhe klaten. Gacukup taruh freezer cuss langsung masak. :') . Males klo digoreng goreng dulu. :')

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam
banyak
  1. 2ikan gurame (ukurannya lumayan gede)
  2. 3 batangserai
  3. 3 lembardaun salam
  4. 4 lembardaun jeruk
  5. 1 jempollaos
  6. 1 jempoljahe
  7. 2 helaidaun bawang
  8. 3 sdtGaram
  9. 1/2 sdtGula
  10. 1 sdtKaldu
  11. Bumbu Halus
  12. 8 buahbawang merah
  13. 5 buahbawang putih
  14. 1 butirkemiri
  15. 3 cmkunyit

Cara Membuat

1 jam
  1. 1

    Bersihkan ikan, rendam dgn perasan air jeruk nipis sebentar biar amis hilang, lalu sisihkan

  2. 2

    Tumis bumbu halus, masukkan daun salam, daun jeruk, serai, laos, jahe. tumis sampi harum. Sampai bau langu hilang.

  3. 3

    Masukkan air secukupnya, tambahkan garam, kaldu, gula secukupnya. Masukkan ikan. Masak hingga matang. Masukkan daun bawang yg sudah di potong. Sajikan :)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Masak Hari Ini
Fiqi
Fiqi @cook_16810909
pada
Semarang
loading...
Lebih banyak

Resep Serupa